SuaraBanten.id - Reino Ramaputra Barack atau biasa disapa dengan Reino Barack adalah pengusaha muda sukses putra pasangan Rosano Barack dan Reiko Barack. Namanya semakin melejit setelah menjadi suami penyanyi Syahrini. Berikut profil Reino Barack.
Lahir di Jakarta pada tanggal 21 Juni 1984, pria berdarah Jepang Indonesia ini merupakan penjabat Wakil Presiden Senior Pengembangan Usaha Global Mediacom atau lebih dikenal sebagai MNC Media, sebuah perusahaan yang bergerak dalam bidang investasi pada perusahaan perusahaan media dan telekomunikasi.
Lulusan jurusan International Finance dan International Economics American University ini juga merupakan tokoh pencipta tokusatsu Indonesia, Bima Satria Garuda.
Awal karir Reino Barack adalah saat dirinya bekerja sebagai equity officer di Merrill Lynch Tokyo tempat dimana kakek neneknya tinggal.
Baca Juga: 7 Artis Kepergok Langgar Lalu Lintas, Doddy Sudrajat Nekat Tabur Bunga di Tol
Di tahun yang sama, Pak RB sapaan Reino Barack kemudian berpindah ke Makes & Partner Corporate Law Firm sebagai associate.
Setelah itu ia bertolak ke Ernst & Young Indonesia menempati posisi penasehat transaksi.
Pada tahun 2008, ia pun masuk ke jajaran PT Global Mediacom Tbk sebagai Business Development Manager and Corporate Finance.
Reino memang sejak kecil menyukai tokoh pahlawan super Jepang, sehingga ia bercita-cita menciptakan tokusatsu sendiri.
Dan keinginannya itu pun terkabul, pada saat ia mengunjungi Ishimori Productions, sebuah perusahaan di Jepang yang memproduksi serial anime dan tokusatsu selama puluhan tahun.
Baca Juga: Gaya Syahrini Liburan ke Hawaii Disorot, Jalan-jalan ke Pantai Pakai Tas Murah
Ishimori Productions pun menyetujui dan mendukung rencana Reino memproduksi serial tokusatsu yakni Bima Satria Garuda.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Sebelum Nikah, Luna Maya Sempat Kepo Reaksi Maxime Bouttier Terhadap Godaan Perempuan
-
Beda Sikap Orangtua Maxime Bouttier dan Reino Barack ke Luna Maya, yang Satu Tak Kasih Restu
-
Adu Harga dan Karat Cincin Lamaran Luna Maya Versus Syahrini
-
Kisah Cinta Luna Maya, Ditinggal Reino Barack Nikah di Jepang, Kini Dilamar Maxime di Jepang
-
Cara Syahrini Bersih-bersih Mikrofon Sebelum Dipakai Tuai Pro-Kontra, Bagaimana Seharusnya?
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- Terlanjur Gagal Bayar Pinjol Jangan Panik, Ini Cara Mengatasinya
- Mayjen Purn Komaruddin Simanjuntak Tegaskan Sikap PPAD
- 7 HP Android dengan Kamera Setara iPhone 16 Pro Max, Harga Mulai Rp 2 Jutaan Saja
- Pascal Struijk Bongkar Duet Impian, Bukan dengan Jay Idzes atau Mees Hilgers
Pilihan
-
Jelang Kongres Tahunan, Erick Thohir Bocorkan Masa Depannya di PSSI
-
4 Rekomendasi HP Samsung Rp 3 Jutaan Terbaik April 2025, RAM Besar dan Kamera Ciamik
-
Bak Lelucon, Eliano Reijnders Tertawa Jawab Rumor Bakal Pindah Liga Malaysia
-
Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk, Ini Penjelasan EO
-
Nasib Muhammad Ferarri dan Asnawi Mangkualam Lawan MU Masih Abu-Abu, PSSI Angkat Bicara
Terkini
-
Serela Food Jadi Contoh Bagaimana BRI Perkuat Ekosistem UMKM Inklusif Melalui LinkUMKM
-
Alasan Andra Soni Pilih Ngantor di Tangsel Ketimbang di Wilayah Banten Selatan
-
5 Terdakwa Anak Kasus Demo Berujung Pembakaran di Padarincang Dituntut 8 Bulan Pengawasan
-
Klaim Link Saldo DANA Gratis Senin 28 April 2025, Bikin Akhir Bulan Tetap Bisa Senyum
-
Sambangi Pedalaman Lebak, Mardiono Singgung Ketahanan Pangan di Banten Selatan