SuaraBanten.id - Sebanyak delapan siswa mengalami luka-luka pasca insiden ruang seni SMPN 1 Cibeber, Desa Cikotok, Kecamatan Cibeber, Kabupaten Lebak ambruk, Selasa (22/11/2021).
Menurut informasi, insiden SMPN 1 Cibeber ambruk terjadi sekira pukul 13.00 WIB. Hal tersebut diungkapkan Camat Cibeber Ade Kurnia Wijaya. Saat kejadian ada beberapa siswa yang sedang belajar dan istirahat.
“Ada yang lagi belajar ada juga istirahat. Itu ruang seni yang ambruk,” kata Ade.
Kata Ade, pelajar yang tertimpa bangunan yang ambruk mengalami luka-luka dan telah mendapatkan penanganan medis pihak puskesmas.
Baca Juga: Ruang Seni SMPN 1 Cibeber Dipasang Police Line, Polisi Selidiki Penyebab Dibaliknya
“Sudah dibawa ke Puskesmas. Luka ringan saja. Saat peristiwa memang kondisinya tengah hujan,” ujarnya.
Sementara itu, dalam video yang viral beredar di medsos tampak beberapa siswa masih bisa berjalan ke luar ruangan yang telah ambruk. Namun ada dua siswa yang harus dibopong oleh bapak-bapak yang belum diketahui identitasnya.
Terdengar juga suara tangisan yang diduga berasal dari korban yang tertimpa reruntuhan bangunan saat dievakuasi.
Berita Terkait
-
Guru Honorer Tersangka Narkoba Tewas di Ruang Khusus Ditreskrimum, Polda Banten: Diduga Bunuh Diri
-
Sebelum Rumah Orangtua Haykal Kamil Ambruk, Ternyata Ada Tanda-Tanda Ini!
-
Hampir Kena Puing Rumah Roboh, Ayah Haykal Kamil Sempat Syok
-
Kondisi Terkini Orangtua Haykal Kamil Usai Rumahnya Ambruk
-
Sarang Rayap Jadi Biang Kerok, Rumah Orangtua Haykal Kamil Roboh
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
-
Kuasa Hukum Tuding Kejanggalan, Kasus Cek Kosong Hasanuddin Mas'ud Dibawa ke Tingkat Nasional
Terkini
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab
-
Pelaku Penganiayaan Sekuriti di Serang Ditangkap, Salah Satunya Anak Anggota DPRD Banten
-
Truk Tanah di Teluknaga Tangerang Lindas Bocah 9 Tahun Hingga Kakinya Remuk
-
Ustaz di Serang Dipolisikan Gegara Remas Payudara Seorang Remaja Putri
-
Dewan Pers Dukung Penuh BRI Fellowship Journalism 2025