SuaraBanten.id - Raffi Ahmad dan Nagita Slavina yang tinggal menghitung hari untuk menunggu kelahiran putra kedua mereka. Saat ini, usia kandungan Nagita Slavina sudah masuk trimester akhir dan Nagita ingin melahirkan di akhir November 2021 dengan cara caesar meski tanggal masih dirahasiakan.
Melalui unggahan instagram, Raffi Ahmad siapkan Rp50 juta untuk yang bisa menebak tanggal lahiran Nagita Slavina. Selain, kabar Raffi Ahmad siapkan uang Rp50 juta dan kabar soal Rachel Vennya tak dipenjara juga menjadi sorotan publik.
Berikut berita viral SuaraBanten.id sepanjang Selasa (9/11/2021) lalu. Yuk langsung simak saja pemberitaannya.
1. Raffi Ahmad Siapkan Rp50 Juta Bagi yang Bisa Tebak Tanggal Lahiran Nagita Slavina
Raffi Ahmad dan Nagita Slavina sebentar lagi akan melepas rindu dengan putra kedua mereka yang kini masih di dalam kandungan.
Kini, usia kandungan Nagita Slavina sudah masuk trimester akhir dan Raffi Ahmad pernah menyatakan Nagita Slavina pernah mengatakan istrinya ingin melahirkan di akhir November 2021 dengan cara caesar.
2. Rachel Vennya Tak Dipenjara Nikita Mirzani Sindir Pedas, Netizen: Gua Berpihak Pada Nyai
Rachel Vennya kabur dari karantina sepulang dari New York berbuntut panjang. Rachel Vennya belakangan sudah ditetapkan sebagai tersangka dan menjalani pemeriksaan.
Baca Juga: Hadiah Rp50 Juta, Raffi Ahmad Buat Tantangan Tebak Tanggal Nagita Slavina Melahirkan
Namun, Rachel Vennya tak dipenjara menuai kritik kalangan selebriti termasuk Nikita Mirzani hingga netizen.
3. Jelang Pernikahan Ria Ricis Didatangi Ayah Lewat Mimpi, Auto Nangis Kejer Gegara Ini
Ria Ricis dan Teuku Ryan bakal menggelar pernikahan Jumat (12/11/2021) mendatang. Namun, beberapa hari jelang pernikahan Ria Ricis, ia bermimpi didatangi sang ayah yang telah meninggal beberapa bulan lalu.
Ria Ricis didatangi ayah lewat mimpi baru-baru ini diceritakan kepada ibundanya dalam sebuah video yang diunggah diakun Youtubenya. Petemuan dengan mendiang sang ayah melalui mimpi malah membuat Ria Ricis kesal.
Berita Terkait
-
Fahmi Bo Siap Rujuk, Mantan Istri Beri Jawaban Tak Terduga
-
Ryu Kintaro Tantang Rafathar Duel di Ring, Warganet: Pewaris vs Pewaris
-
Fitnah Rafathar Beli Sepatu Mahal, BigMo sampai Ucap Kata Kasar
-
Mak Vera Tunjukkan Foto Terakhir Olga Syahputra, Raffi Ahmad Terkejut: Ya Allah...
-
Fahmi Bo Diizinkan Pulang setelah Jalani Operasi Batu Empedu, Semua Biaya Ditanggung Raffi Ahmad
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
Pekerjakan 583 TKA Ilegal, Kemnaker Denda Perusahaan Banten Rp588 Juta
-
Cerita Julian: 1 Tahun Lagi Bebas, Sudah Siap Buka Lapangan Kerja Lewat Keahlian Baru dari Penjara
-
Fakta Mengejutkan! Lebih dari 400 Kasus HIV/AIDS Serang, Mayoritas Disumbang Kaum Gay?
-
MoU 5 Asosiasi Syariah, Didorong Jadi Pusat Kolaborasi Nasional
-
BRI Tegaskan Kapasitas Pembiayaan Besar dengan Fasilitasi Rp5,2 Triliun bagi SSMS dan Industri Sawit