SuaraBanten.id - Bocah 10 tahun bernama Putri Yasmin yang tenggelam di bantaran Kali Angke Serpong, Kota Tangerang Selatan (Tangsel) ditemukan tak bernyawa, Senin (25/10/2021).
Diketahui, Putri Yasmin tenggelam pada Sabtu (23/10/2021) lalu. Korban ditemukan kurang lebih 5 KM dari lokasi kejadian dan langsung dievakuasi menuju ke rumah duka.
“Berkat sinergitas tim SAR gabungan akhirnya korban bisa segera kita temukan dan langsung kita serahkan kepada pihak keluarga,” ungkap Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan Jakarta selaku SAR Mission Coordinator (SMC), Hendra Sudirman.
Diberitakan sebelumnya, Basarnas bersama tim SAR gabungan melakukan upaya pencarian dengan membagi area menjadi 2, dimana SRU Pertama melakukan pencarian menggunakan rubber boat dengan jarak 8 KM dari lokasi kejadian, SRU kedua melakukan pencarian visual jalur darat dengan jarak 4 KM dari lokasi kejadian
Pencarian juga melibatkan puluhan personel SAR gabungan yang terdiri dari Kantor Pencarian dan Pertolongan Jakarta, Polsek Serpong, BPBD Tangerang Selatan, Damkar Tangerang selatan, Satpol PP Tangerang Selatan.
Selain itu, Karang Taruna 08, IEA Tangerang selatan, ACT Tangsel, Semut Kecil, Rentan, Kartar Jombang, Rumah Zakat, Kokam Tangsel, OI Crisis Center, CAT, Squad PB, VSE, RCI, WMI, DMC DD, Bagana Tangsel, Aspera Tangerang, Bagi Indonesia, Banser Ciputat, SAR MTA, Teats dan warga setempat.
Tag
Berita Terkait
-
Rekomendasi Rumah dan Tanah Rumah Murah di Area Tangerang Selatan Hingga Depok
-
3 Lokasi Properti Murah di Sekitar Jakarta, Harga Tanah Masih di Bawah Rp 3,5 Juta
-
Misteri KMP Tunu Pratama Jaya, Kapal Laik Laut Tenggelam, Nakhoda Lenyap?
-
Waspada! Makanan Kadaluwarsa Dijual di Serpong dan Bogor, Dalangnya Oknum Satpol PP
-
5 Pertanyaan Krusial tentang Hidup di Novel "Rembulan Tenggelam di Wajahmu"
Terpopuler
- Pemain Keturunan Rp260,7 Miliar Bawa Kabar Baik Setelah Mauro Zijlstra Proses Naturalisasi
- 4 Link Video Syur Andini Permata Bareng Bocil Masih Diburu, Benarkah Adik Kandung?
- 41 Kode Redeem FF Terbaru 10 Juli: Ada Skin MP40, Diamond, dan Bundle Keren
- 4 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Rp500 Ribuan, Favorit Pelari Pemula
- Eks Petinggi AFF Ramal Timnas Indonesia: Suatu Hari Tidak Ada Pemain Keturunan yang Mau Datang
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
Prediksi Oxford United vs Port FC: Adu Performa Ciamik di Final Ideal Piala Presiden 2025
-
Ole Romeny Kena Tekel Paling Horor Sepanjang Kariernya, Pelatih Oxford United: Terlambat...
-
Amran Sebut Produsen Beras Oplosan Buat Daya Beli Masyarakat Lemah
-
Mentan Bongkar Borok Produsen Beras Oplosan! Wilmar, Food Station, Japfa Hingga Alfamidi Terseret?
Terkini
-
Gudang BBM di Tangerang Kebakaran Diduga Karena Dinamo Overheat, Lima Orang Jadi Korban
-
Ketua DPRD Desak Kasus Pelecehan Seksual SMAN 4 Serang Diproses Hukum: Damai Tidak Cukup!
-
Spesifikasi Khusus Nan Menarik Fujifilm XT30
-
Dinkes Serang Sebut Rawat Jalan DBD di Rumah Bisa Berujung Maut, Begini Penjelasannya
-
Upaya Damai Bisa Berujung Pidana, Pihak yang Halangi Kasus SMAN 4 Serang Terancam 5 Tahun Penjara