SuaraBanten.id - Sosok pacar Jessica terbongkar dari mulut Elsa dalam episode Ikatan Cinta 21 Oktober 2021. Simak sinopsis Ikatan Cinta 21 Oktober 2021 berikut ini.
Ikatan Cinta mengisahkan tentang dua bersaudara Andin (Amanda Manopo) dan Elsa (Glenca Chysara),tanpa mereka sadari mereka mencintai pria yang sama Nino (Evan Sanders).
Hubungan mereka yang tidak pernah baik akhirnya menjadi lebih buruk ketika Elsa tau bahwa Nino akan menikahi Andin.
Niat Nino menikahi Andin mendapat dukungan Pak Surya (Surya Saputra). Meskipun pernikahan Andin dan Nino ditentang oleh Elsa dan Bu Sarah (Natasha Dewanti).
Baca Juga: 21 Oktober 2021, Sinopsis Ikatan Cinta Hari Ini: Sosok Adi Pacar Jessica Terungkap!!!
Dalam episode ini, sosok pacar Jessica terbongkar dimulai di kisah melanjutkan rencana Al dan Andin untuk menjenguk Elsa di rumah rehabilitasi. Al dan Andin pun bertemu dengan Elsa di rumah rehabilitasi.
Baca artikel ini sampai habis karena ada link live streaming Ikatan Cinta.
Elsa mengatakan kepada Al dan Andin siapa sosok sebenarnya dari Adi, pacar Jessica.
Sosok pacar Jessica itu ternyata Rendi. Terkejut dengan hal itu, Al dan Andin masih belum mempercayai apa yang diungkapkan Elsa mengenai sosok sebenarnya Adi.
Sementara itu, Irvan yang sempat berpapasan mobil dengan Al menelepon suster yang merawat Jessica.
Baca Juga: SUDAH MULAI Link Live Streaming Ikatan Cinta 20 Oktober 2021 Pukul 19.45 WIB
Irvan meminta Jessica untuk istirahat di kamar saja. Di sisi lain, Rendi yang sempat kecewa kepada Katrin karena melihat Ketrin yang menggandeng Nino saat keluar dari restoran.
Rendi pun berkesempatan menemui Katrin saat dijemput oleh Angga. Di rumah, Rendi meminta penjelasan kepada Katrin kenapa tidak bisa dihubungi.
Katrin pun menjelaskan kejadian bersama Nino saat di restoran. Mendengar penjelasan Katrin, Rendi pun akhirnya meminta maaf.
Akankan Katrin menerima permintaan maaf dari Rendi? Apakah Rendi membuka hati untuk Katrin untuk menjalin hubungan lebih serius?
Sinetron Ikatan Cinta akan ditayangkan di RCTI pada malam ini pukul 19.45 WIB.
Namun Ikatan Cinta bisa juga ditayangkan dalam bentuk live streaming Ikatan Cinta di link berikut ini.
Kesuksesan Sinetron Ikatan Cinta mengantarkan sinetron ini mendapatkan rekor dari Museum Rekor Dunia Indonesia (MURI) sebagai sinetron prime time yang berhasil mendapatkan audience share nasional tertinggi yakni di atas 40 persen berturut-turut dalam 100 hari.
Penyerahan rekor MURI tersebut dilaksanakan dalam acara Dahsyatnya Ikatan Cinta yang tayang pada 1 April 2021.
Tak hanya itu, Ikatan Cinta mendapat penghargaan dari Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia sebagai "Karya Ekonomi Kreatif dengan Pencapaian Penonton Terbanyak di Indonesia Saat Pandemi" serta dari Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Republik Indonesia sebagai "Program TV yang Paling Banyak Ditonton dan Menghibur Masyarakat Selama Pandemi".
Ikatan Cinta adalah sinetron Indonesia produksi MNC Pictures yang ditayangkan perdana tanggal 19 Oktober 2020 pukul 19.30 WIB di RCTI.
Sinetron ini dibintangi oleh Amanda Manopo, dan Arya Saloka.
Berita Terkait
-
7 Penampilan Terbaru Amanda Manopo, Manglingi di Film Terbaru
-
Sengaja Tak Pilih Operasi Plastik, Amanda Manopo: Tetap Original, Boleh Kan?
-
Tolak Oplas, Ayu Ting Ting dan Amanda Manopo Kompak Pili Perawatan Ini agar Cantik Natural
-
Sebentar Lagi Melahirkan, Jessica Iskandar Belum Tentukan Nama Untuk Bayinya
-
Pilih Persalinan Normal, Jessica Iskandar Berharap Anak ke-3 Lahir di Tanggal Cantik
Tag
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Perbandingan Giovanni Van Bronckhorst vs Shin Tae-yong, Adu Pantas Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
Terkini
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab
-
Pelaku Penganiayaan Sekuriti di Serang Ditangkap, Salah Satunya Anak Anggota DPRD Banten
-
Truk Tanah di Teluknaga Tangerang Lindas Bocah 9 Tahun Hingga Kakinya Remuk
-
Ustaz di Serang Dipolisikan Gegara Remas Payudara Seorang Remaja Putri
-
Dewan Pers Dukung Penuh BRI Fellowship Journalism 2025