SuaraBanten.id - Sinopsis Ikatan Cinta 21 Oktober 2021 semakin seru. Dalam episode Ikatan Cinta kali ini Rendi minta maaf ke Katrin. Baca artikel ini sampai habis karena ada link live streaming Ikatan Cinta.
Kisah Ikatan Cinta ini melanjutkan rencana Al dan Andin untuk menjenguk Elsa di rumah rehabilitasi. Al dan Andin pun bertemu dengan Elsa di rumah rehabilitasi.
Elsa mengatakan kepada Al dan Andin siapa sosok sebenarnya dari Adi, pacar Jessica. Sosok pacar Jessica itu ternyata Rendi.
Terkejut dengan hal itu, Al dan Andin masih belum mempercayai apa yang diungkapkan Elsa mengenai sosok sebenarnya Adi.
Baca Juga: SUDAH MULAI Link Live Streaming Ikatan Cinta 20 Oktober 2021 Pukul 19.45 WIB
Sementara itu, Irvan yang sempat berpapasan mobil dengan Al menelepon suster yang merawat Jessica.
Irvan meminta Jessica untuk istirahat di kamar saja. Di sisi lain, Rendi yang sempat kecewa kepada Katrin karena melihat Ketrin yang menggandeng Nino saat keluar dari restoran.
Rendi pun berkesempatan menemui Katrin saat dijemput oleh Angga. Di rumah, Rendi meminta penjelasan kepada Katrin kenapa tidak bisa dihubungi.
Katrin pun menjelaskan kejadian bersama Nino saat di restoran. Mendengar penjelasan Katrin, Rendi pun akhirnya meminta maaf.
Akankan Katrin menerima permintaan maaf dari Rendi? Apakah Rendi membuka hati untuk Katrin untuk menjalin hubungan lebih serius?
Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta Malam Ini: Irvan Khawatir Ketika Andin Bertemu Jessica
Sinetron Ikatan Cinta akan ditayangkan di RCTI pada malam ini pukul 19.45 WIB.
Berita Terkait
-
Agama Asli Putri Anne, Diduga Pindah Agama Lagi Usai Cerai dari Arya Saloka
-
Sempat Akui Belum Move On, Putri Anne Tetap Tegaskan Tak Bakal Rujuk dengan Arya Saloka Demi Anak
-
Lama Pisah Baru Gugat Cerai, Simak Lagi Perjalanan Cinta Putri Anne dan Arya Saloka
-
Gugat Cerai Putri Anne ke Pengadilan Agama, Arya Saloka Hempas Isu Nikah Siri
-
Sudah Lama Pisah Tapi Baru Gugat Cerai Putri Anne, Arya Saloka Dicurigai Punya Motif Ini
Tag
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
Terkini
-
BRI Torehkan Prestasi Internasional, Wealth Management Raih Penghargaan Euromoney
-
Ada 25 TPS Rawan di PSU Kabupaten Serang, Polisi Persiapkan Hal Ini
-
Bawaslu Kabupaten Serang Wanti-wanti Paslon Jelang PSU: Jangan Ada Pelanggaran
-
Sejarah PT Krakatau Steel yang Diinisiasi Soekarno, Pembangunannya Sempat Mangkrak
-
Korupsi Pengangkutan dan Pengelolaan Sampah, Kadis dan Kabid DLH Tangsel Jadi Tersangka