SuaraBanten.id - Baru-baru ini Wakil Wali Kota Cilegon Sanuji Pentamarta mengunggah hal yang mengejutkan di akun media sosialnya.
Bagaimana tidak, unggahan Sanuji Pentamarta narik becak langsung menarik perhatian publik.
Politisi PKS itu mengunggah foto sedang mengayuh becak di akun Instagram pribadinya @kangsanuji. Sanuji tampak menyerupai tukang becak dengan mengayuh tunggangnya di sebuah jalan yang cukup sepi.
"Selamat pagi Cilegon. Mengayuh dulu ya.. Mengayuh roda kehidupan.. Lelah ?, Biarkan lelah itu, lelah mengikutimu. Lelah menjadi lillah.. Narik dulu ya,” ujarnya dikutip, Selasa (5/10/2021).
Baca Juga: Tb Iman Ariyadi Singgung KCS, Sanuji: Kita Harus Siap Dikritik
Sontak ungguhan orang nomor 2 di Kota Cilegon itu mendapatkan banyak interaksi dari netizen akibat ulah nyentriknya dalam bermedia sosial. Ada yang berkomentar dan ada yang memberikan apresiasi love.
Berita Terkait
-
Trah Jayabaya Ditantang Sanuji Pentamarta dan Dede Supriyadi
-
Dua Jagoan PKS Diminta Cari Mitra Koalisi dan Pasangan untuk Pilkada Cilegon 2024
-
Dapat Bantuan Becak Listrik, Warga Madiun Panjatkan Doa: Terima Kasih Bapak Prabowo Presiden Satu Putaran
-
Anies Baswedan 'Tukar Nasib' dengan Tukang Becak Usai Bertemu Sri Sultan HB X
-
Anaknya Bakal Jadi Mantu Bos Tambang, Pekerjaan Almarhum Ayah Putri DA Ternyata Sederhana Banget
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Ratu Zakiyah-Najib Unggul Quick Count, Direktur Tim Pemenangan: Masyarakat Ingin Perubahan
-
PSU Kabupaten Serang: Andika-Nanang Kalah Telak di Kandang Ratu Zakiyah
-
Ratu Zakiyah-Najib Menang 76 Persen Hasil Real Count Tim Pemenangan
-
Bawaslu RI Dalami Keterkaitan 12 Orang Pelaku Politik Uang dengan Tim Kampanye di Serang
-
BRImo Tambahkan Fitur Dua Bahasa, Makin Mudah Digunakan