SuaraBanten.id - Five Vi menjadi salah satu artis yang belakangan mantap berhijrah. Bahkan, kini Five Vi berhijab dalam menjalani aktifitasnya setiap hari. Tak hanya itu, Five Vi bercadar juga kerap jadi sorotan publik.
Terkini Five Vi bongkar alasan bercadar. Ia juga menceritakan perjalanan hijrah hingga alasan dirinya menutup aurat saat menjadi bintang tamu kanal YouTube Venna Melinda Channel.
"Five Vi langsung berubah ya langsung bercadar ya?" tanya Venna Melinda.
Menjawab pertanyaan Venna Melinda, wanita 42 tahun itu mengapa harus menutup wajahnya. Ia takut wajahnya jadi sumber fitnah.
"Pakai ya, paling berapa minggu pakai terus nggak pakai. Itu dikarenakan mungkin lingkungan juga, terus orang cantik itu fitnah ya," kata Five Vi.
"Kayak mbak Venna ini cantik nanti fitnah," imbuhnya.
Five Vi sendiri tak menyangka ia akan mantap berhijrah. Awalnya merasa bingung, kini Five Vi sudah banyak belajar agama dan semakin nyaman dengan perubahannya.
"Sebenarnya saya sendiri juga bingung. Tapi sekarang udah tahu ilmunya. Jadi Allah SWT itu sudah kasih hidayah, petunjuk 'kamu harus ke sini' gitu'," pungkasnya.
"Tiba-tiba hati kita condong ke situ. Terus untuk melaksanakannya, Allah kasih taufik supaya aku bisa melakukannya," lanjutnya.
Baca Juga: Ungkap Alasan Bercadar, Five Vi Takut Wajah Cantik Sumber Fitnah
Berita Terkait
-
Dulu Bangga Tampil Seksi, Celine Evangelista Nangis Ingat Dosa yang Ditanggung
-
Meninggal di Tempat Pijat, Ayah Venna Melinda Ternyata Punya Riwayat Sakit Jantung
-
Tubuh Mendadak Kaku, Kronologi Lengkap Meninggalnya Ayah Venna Melinda di Tempat Pijat
-
Ayah Venna Melinda Punya Anak Berkebutuhan Khusus, Kini Tak Tahu Dirawat Siapa
-
Kabar Duka, Ayah Venna Melinda Meninggal Dunia
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
24 Perusahaan Buka Lowongan Kerja di Tangerang, Siapkan Lamaran!
-
BRI Perkuat Human Capital Lewat BRILiaN Future Leader Program Specialist 2026
-
Malam Jumat Ajak Keluarga Lakukan 3 Amalan Ringan Ini, Banjir Pahala dan Bikin Rumah Adem
-
Terbongkar di Sidang! Modus Pinjam Bendera dan Lahan Ilegal di Balik Korupsi Sampah Tangsel Rp21,6 M
-
4 Spot Wisata Hits di Kabupaten dan Kota Serang Banten yang Wajib Masuk 'Wishlist' Weekend Kamu