SuaraBanten.id - Seorang pria nekat terobos palang pintu perlintasan kereta api terseret KRL atau Kereta Rel Listrik hingga tangan dan kaki patah.
Warga Rangkasbitung terseret kereta api hingga sekira 10 meter setelah tidak mengindahkan teguran petugas di Stasiun Rangkasbitung, tepatnya di Pintu Kereta di Jalan Ir. H. Juanda, Kampung Pasir BPM, Desa Muara Ciujung Timur, Kecamatan Rangkasbitung, Kabupaten Lebak, Senin (20/9/2021).
Sala satu Penjaga Pintu Kereta Stasiun Rangkasbitung, Rian mengatakan korban menerobos pintu dan mengabaikan peringatan darinya.
“Dia menerobos palang pintu, karena keadaan kereta sedang silang. Si Korban tidak tahu, padahal saya sudah memberi peringatan,” katanya saat berada di pintu Kereta.
Baca Juga: Penumpang KRL Dilaporkan Bertambah, KAI Perketat Pembatasan dan Protokol Kesehatan
Motor yang dikendarai oleh korban hancur total karena terseret hinggal 20 meter ke bawah kereta Commuter Line.
Awalnya posisi pintu kereta sudah tertutup. Jadi korban menerobos pintu kereta agar lebih dulu lewat.
Chandra Hidayatullah, warga Kampung Pasir BPM, mengatakan bahwa korban atas Azitajudin merupakan warga Kampung Muahara, Desa Muara Ciujung Barat, Kecamatan Rangkasbitung, Kabupaten Lebak.
“Kondisi masih sadar ketikan pas ketabrak itu. Cuma kodisi fisik dari rahang, tangan kanan dan kaki itu patah-patah,” katanya.
Chandra juga menambahkan untuk korban juga sempat terseret, hingga 10 meter sebelum tertolong warga.
Baca Juga: Dikira Mau Tawuran, Pria Tak Beridentitas Tewas Terserempet Kereta di Rangkasbitung
Saat ini, korban sudah di bawa ke RSUD Adjidarmo, untuk mendapatkan penanganan yang lebih lanjut karena mengalami patah kaki dan tangan.
Kontributor : Oki Fathurrohman
Berita Terkait
-
LAA Gangguan di Antara Stasiun Cakung-Bekasi, Perjalanan KA Belum Dapat Dilalui
-
Viral! Aksi Heroik Petugas KRL Ringkus Pencuri Tas di Stasiun Pondok Cina
-
Begini Pengaturan Operasional KRL dan LRT Jabodebek Selama Pelantikan Prabowo
-
Kaesang Bangga Erina Gudono Tetap Semangat Kuliah saat Hamil Besar, Netizen Usil: Suruh Cobain Naik KRL, Mas!
-
Ada Pergantian Wesel, Jadwal Operasional KRL Berubah
Tag
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
-
Bansos Beras Berlanjut Hingga 2025, Siapa Saja yang Dapat?
-
Review Jelly Master, Game Mukbang Gratis yang Menggemaskan
-
Tak Ada Muka Jokowi, Ini Daftar Pahlawan di Uang Kertas Rupiah
-
Jelang Akhir Pekan, Harga Emas Antam Berbalik Merosot
Terkini
-
Program Special BRIguna Dalam Rangka HUT ke-129 BRI: Tersedia Suku Bunga Mulai dari 8,129%
-
Jadi Calon Bupati Serang, Ratu Zakiyah Tak Coblos Dirinya Sendiri, Kenapa?
-
Sikap Ramah dan Profesional CS BRI Bagi Penyandang Disabilitas Tuai Atensi Positif Publik
-
Malam Jelang Pencoblosan, KPU Cilegon Musnahkan 427 Surat Suara Rusak
-
Tinjau Penanganan Banjir di Tangerang, Al Muktabar Dorong Pembuatan Turap Permanen