SuaraBanten.id - Beberapa artis pria dituding gelapkan uang padahal dikenal alim.
Artis pria dituding gelapkan dana pesantren, dana untuk bisnis hingga dana umrah.
Pertanyaannya, siapakah tiga artis pria dituding gelapkan uang meski dikenal alim?
Ketiga artis itu yakni Taqy Malik, Irwansyah dan Alvin Faiz. Tak usah menunggu lama, yuk langsung saja simak ulasan SuaraBanten.id yang dilansir dari matamata.com-Jaringan Suara.com ini :
Baca Juga: 3 Artis Dituding Gelapkan Uang, Padahal Dikenal Religius
1. Irwansyah
Irwansyah sempat dituding gelapkan dana bisnis bersama oleh Medina Zein. Hal ini pun sempat membuat persahabatan mereka retak.
Medina Zein bahkan sampai melaporkan Irwansyah ke Polisi. Namun, akhirnya kini Irwansyah tak terbukti bersalah.
2. Taqy Malik
Suami Serell Thalib ini dituding gelapkan dana umrah. Hal ini bermula saat Adam Deni dan Anwar BAB meminta uang refund.
Baca Juga: Siap Tempuh Jalur Hukum, Istri Siri Ayah Taqy Malik Tutup Pintu Damai
Bagian travel sendiri pun akhirnya klarifikasi. Taqy Malik tak langsung terjun dalam bisnis travel umrah tersebut.
3. Alvin Faiz
Putra Ustaz Arifin Ilham pun nggak lepas dari gosip penggelapan dana. Alvin Faiz sempat dituding menggelapkan dana umat. Ia sampai diminta audit eksternal terhadap dana umat. Nah itu tiga artis dituding gelapkan dana yang juga dikenal religius. Bikin publik heboh!
Berita Terkait
-
Raffi Ahmad Jadi Utusan Khusus Presiden Prabowo, Irwansyah Singgung Soal 'Cinta Dunia'
-
Reaksi Raffi Ahmad Dibilang Makelar Jabatan
-
Raffi Ahmad Diduga Jadi Makelar Jabatan, Berikut Deretan Artis yang Pernah Ditawari Jabatan Mentereng
-
Dijuluki Makelar Jabatan, Raffi Ahmad Malah Selalu Tolak Tawaran Pejabat Maju Pileg hingga Pilkada
-
Beneran Makelar Jabatan? Raffi Ahmad Sempat Tawari Irwansyah Jadi Pengganti Riza Patria di Pilkada Tangsel
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Eks Kabid BPBD Banten Dituntut 4 Tahun Penjara Gegara Pengadaan Laptop Fiktif
-
Tabrakan Mobil Polisi di Cadasari Pandeglang Diduga Dipicu Karena ODGJ Ngamuk
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab
-
Pelaku Penganiayaan Sekuriti di Serang Ditangkap, Salah Satunya Anak Anggota DPRD Banten