SuaraBanten.id - Kerajaan Kutai atau sering juga disebut Kesultanan Kutai Kertanegara adalah salah satu kerajaan terbesar yang berdiri di Indonesia.
Lalu, tahukah kamu apa saja peninggalan Kerajaan Kutai yang masih dapat dilihat hingga sekarang?
Tak hanya membahas peninggalan Kerajaan Kutai, SuaraBanten.id melansir Suara.com mengulas Daftar Nama Raja Kerajaan Kutai berdiri pada abad ke-5 masehi atau sekitar 400 tahun Masehi yang terletak di tepi sungai Mahakam, Muarakaman, Kalimantan Timur.
Dikenal sebagai kerajaan Hindu tertua, Kerajaan Kutai dipimpin raja yang bernama Kudungga sebagai raja pertamanya, sebelum akhirnya diteruskan oleh sang anak yang bernama Aswawarman.
Baca Juga: Daftar Nama-nama Raja Kutai Kertanegara dan Peninggalan Kerajaan Kutai
Peninggalan-peninggalan bersejarah yang berikaitan dengan Kerajaan Kutai kini tersimpan dan tersusun rapi pada sebuah museum yang terletak di Kabupaten Kutai Kartanegara, yakni museum Mulawarman.
Pada kesempatan ini kami akan mengulas tentang 5 peninggalan Kerajaan Kutai dan daftar raja-rajanya, mari simak!
Daftar Nama Raja Kutai
Berikut adalah daftar nama raja Kerajaan Kutai yang sempat memimpin Kerajaan Kutai yang perlu anda ketahui:
- 1300 – 1325 Aji Batara Agung Dewa Sakti
- 1350 – 1370 Aji Batara Agung Paduka Nira
- 1370 – 1420 Aji Maharaja Sultan
- 1420 – 1475 Aji Raja Mandarsyah
- 1475 – 1525 Aji Pangeran Tumenggung Jaya Baya (Aji Raja Puteri)
- 1525 – 1600 Aji Raja Mahkota
- 1600 – 1605 Aji Dilanggar
- 1605 – 1635 Aji Pangeran Sinum Panji Mendopo
- 1635 – 1650 Aji Pangeran Dipati Agung
- 1650 – 1685 Aji Pangeran Tejo Kusumo
- 1685 – 1700 Aji Begi gelar Aji Ratu Agung
- 1700 – 1730 Aji Pageran Dipati Tua
- 1730 – 1732 Aji Pangeran Dipati Anum Panji Pendopo
- 1732 – 1739 Sultan Aji Muhammad Idris
- 1739 – 1782 Aji Imbut gelar Sultan Muhammad Muslihuddin
- 1782 – 1850 Sultan Aji Muhammad Salehuddin
- 1850 – 1899 Sultan Aji Muhammad Sulaiman
- 1899 – 1915 Sultan Aji Alimuddin
- 1915 – 1960 Sultan Aji Muhammad Parikesit
- 1960 – sekarang, Sultan Haji Aji Muhammad Salehuddin II
Bukti Peninggalan Kerajaan Kutai
Baca Juga: 5 Peninggalan Kerajaan Kutai dan Daftar Nama-nama Pemimpinnya
Ditemukannya benda-benda dan bangunan bersejarah merupakan salah satu bentuk bukti eksistensi sebuah kerajaan, berikut adalah beberapa bukti peninggalan kerajaan Kutai yang masih dapat kita lihat sampai saat ini:
Berita Terkait
-
Tuntut Penyelesaian Konflik Tambang Muara Kate, Kantor Gubernur Kaltim Digeruduk
-
Ada Praktik Pungli Triliunan Rupiah di Fasilitas Pelabuhan di Kaltim
-
Tol di Sumatera, Kalimantan, dan Bali Dipadati Kendaraan! Ini Pemicunya
-
Wow! Stadion Segiri Berubah Total Usai Direnovasi 81 Miliar, Intip Perubahannya
-
Wisata Susur Sungai Mahakam: Pengalaman Berbuka Puasa di Atas Kapal
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Mau Dapat Saldo DANA Gratis, Buruan Klaim Link DANA Kaget Hari Ini
-
Tiga Begal di Rajeg dan Pasar Kemis Tangerang Diringkus Polisi
-
Klaim Link DANA Kaget Hari Ini, Dapatkan Rp500 Ribu Hingga JutaanBagi yang Tercepat!
-
Ada 1.152 TPS Rawan PSU Pilkada Kabupaten Serang, 7 Berstatus Sangat Rawan
-
Pemprov Banten Guyur Rp5 Miliar untuk Penanganan Banjir di Kota Tangerang