SuaraBanten.id - Tiba juga akhirnya pada jadwal Puasa Asyura 2021. Puasa Sunnah Asyura dilakukan pada 10 Muharram atau 19 Agustus 2021.
Berikut niat dan keutamaan Puasa Asyura yang merupakan puasa sunnah Agustus 2021 ini.
Hukum puasa asyura merupakan sunnah muakkadah yakni sunnah yang sangat dianjurkan.
Puasa yang sering disebut puasa syuro atau puasa asyura merupakan puasa yang dilaksankan setiap 10 Muharram.
Untuk mengetahui mengenai kapan puasa Asyura 2021 berlangsung, simak penjelasan artikel ini sampai akhir.
Puasa Asyura 2021 akan jatuh pada tanggal 19 Agustus 2021. Biasanya puasa Asyura akan didahului dengan puasa Tasua.
Kapan puasa Asyura 2021 dan puasa Tasua ini berlangsung di bulan Agustus akan berlangsung secara berurutan. Yaitu mulai dari tanggal 18 sebagai Puasa Tasu'a dan tanggal 19 Agustus 2021 sebagai puasa Asyura.
Bagi Anda yang ingin melaksanakan puasa Asyura 2021, berikut niat untuk dilafalkan guna menyempurnakan niat puasa Anda.
Baca Juga: Bismillah! Yuk Hari Ini Puasa Tasua, Berikut Riwayat dan Keutamaannya
Bacaan latin niat puasa Asyura:
Nawaitu shauma ghadin 'an ada'i sunnati 'Asyura lillahi ta'ala.
Arti niat puasa Asyura:
Aku berniat puasa sunah Asyura karena Allah Lillahi ta'ala
Keutamaan Puasa Asyura
Kenapa puasa asyura sangat dianjurkan?
Tag
Berita Terkait
-
Asyura 2025: Tangisan untuk Husein, Sumpah Setia NKRI, Solidaritas untuk Palestina
-
Puasa Asyura 2025: Niat, Sejarah, dan Keutamaan Penghapus Dosa Setahun
-
Apa Itu Puasa Tasu'a ? Waktu, Niat, dan Sejarahnya
-
Jadwal dan Niat Puasa Tasua dan Asyura 2025: Panduan Lengkap Versi Muhammadiyah dan NU
-
Menghapus Dosa Satu Tahun, Kapan Puasa 10 Muharram Tahun 2025
Terpopuler
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 7 Mobil Bekas di Bawah Rp50 Juta untuk Anak Muda, Desain Timeless Anti Mati Gaya
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah 50 Juta, Irit dan Bandel untuk Harian
- 5 Mobil Mungil 70 Jutaan untuk Libur Akhir Tahun: Cocok untuk Milenial, Gen-Z dan Keluarga Kecil
- 7 Sunscreen Mengandung Niacinamide untuk Mengurangi Flek Hitam, Semua di Bawah Rp60 Ribu
Pilihan
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
-
Trik Rahasia Belanja Kosmetik di 11.11, Biar Tetap Hemat dan Tetap Glowing
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
Cengkeh Terkontaminasi Radioaktif? Begini Penjelasan Lengkap Pemerintah Soal Kasus Lampung Selatan
-
Urban Sneaker Society 2025 JICC: Kolaborasi Kreatif Didukung BRI dan BRImo Tampilkan Produk Seru
-
Serap Aspirasi Warga, Dede Rohana Terima Aduan Soal Infrastruktur dan Truk ODOL
-
Strategi Diversifikasi Berbuah Manis, J Trust Bank Perkuat Laba dan Modal di 2025
-
558 Ton Material Radioaktif di Cikande Diamankan, Ini Kabar Terbaru Nasib 22 Pabrik!