SuaraBanten.id - Cekoki amer hingga mabuk, melati digilir dua pria di Serang.
Melati, bukan nama sebenarnya dicekoki anggur merah oleh Widodo alias Edo (29) dan Maksun (21) hingga mabuk.
Setelah mabuk kedua pelaku tega memperkosa melati disebuah kamar kontrakan. Keduanya mencekoki Melati hingga korban mabuk dan memaksa korban melayani nafsu bejatnya.
Peristiwa bejat itu terjadi Sabtu (7/8/2021) sekitar pukul 01.30 dini hari. Saat itu, Widodo menjemput korban di sebuah toko bunga yang beralamat di Jalan Kolonel TB Suwandi, Kelurahan Serang, Kecamatan Serang, Kota Serang.
Baca Juga: Malu Banget! Pesan Boneka Seks Saat Mabuk, Kurir Malah Kirim ke Rumah Tetangga
“Di sana korban menemui pelaku dan ketiga rekannya. Korban pun disuguhi miras hingga teler. Setelah mabuk, pelaku Widodo, warga Jalan Rawa Bebek Pulo Gebang Kecamatan Cakung, Jakarta Timur memasukan korban ke kamar kontrakan,” kata Kapolres Serang Kota AKBP Maruli Ahiles Hutapea, saat ekspos kasus di Mapolres Serang Kota, Senin (9/8/2021).
Korban yang menolak ditampar dan dicekik pelaku. Tak berdaya, akhirnya korban pasrah dan diperkosa bergiliran oleh Widodo dan Maksun warga Kecamatan Panguragan, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat.
Setelah diperkosa oleh pelaku, korban melarikan diri dan bertemu dengan sekuriti Klinik Krakatau Medika untuk meminta tolong. Sekuriti yang menolong korban langsung mendatangi lokasi namun tidak mendapati pelaku.
Akibat aksinya, kedua pelaku diancam tindak pidana pemerkosaan Pasal 285 KUHP dengan ancaman 15 tahun penjara.
Baca Juga: Teman Suami Sering Menginap Sambil Mabuk, Istri Greget Minta Tips Cara Ngusir Halus
Berita Terkait
-
Bye-Bye Mabuk Perjalanan! Ini 10 Jurus Jitu Tetap Segar di Mobil AC
-
Sering Mabuk Perjalanan saat Mudik? Simak Tips dari Dokter Tirta agar Tetap Nyaman di Jalan
-
7 Tips Mencegah Mabuk Perjalanan: Mudik Jadi Nyaman dan Bebas Gangguan
-
Kabar Miring Joey Pelupessy, Pernah Mabuk saat Latihan?
-
Dosa Menggunung? Jangan Putus Asa! Kisah Pemabuk Masuk Surga Berkat Satu Kalimat Shalawat
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Andra Soni dan Tatu Tinjau PSU di Baros, Bawaslu: Jangan Ada Pelanggaran!
-
Distribusi Logistik PSU Kabupaten Serang di Mancak Penuh Rintangan, Jalan Terjal dan Licin
-
Korban Panganiayaan Oleh Oknum TNI di Serang Alami Trauma Mendalam
-
Gakumdu Amankan Pelaku Politik Uang Jelang PSU Kabupaten Serang, Uang Puluhan Juta Jadi Bukti
-
Diduga Dianiaya Oknum TNI, Pemuda di Serang Tewas