SuaraBanten.id - Video viral tambal ban online baru-baru ini beredar di media sosial. Tambal ban online saat PPKM Darurat banyak diperbincangkan publik.
Buntut video berisi cekcok tukang tambal ban dengan Satpol PP, video tambal ban online viral. Video tambal ban online viral saat Satpol PP sosialisasikan aturan PPKM Darurat.
Dalam video tersebut Satpol PP meminta lapak pinggir jalan ditutup hingga 20 Juli mendatang.
Video itu jadi sorotan lantaran Petugas Satpol PP meminta tukang tambal ban tutup dan membuka pelayanan online.
“Mulai hari ini sampai tanggal 20, tidak ada melayani, kecuali online,” imbuh petugas Satpol PP itu.
Sontak, pernyataan Satpol PP yang minta seluruh kegiatan dilakukan online bikin bingung si tukang tambal ban.
“Tambal ban online, Pak?” sahut tukang tambal ban itu kebingungan.
Video percakapan antara petugas Satpol PP dan tukang tambal ban kemudian viral. Netizen pun menyayangkan kebijakan Satpol PP yang melarang tambal ban beroperasi.
Ketika ditelusuri, video yang viral itu ternyata dipotong. Fakta sebenarnya, Satpol PP tetap mengizinkan bengkel tambal ban beroperasi dengan menerapkan prokes ketat. Begini percakapan lengkapnya:
Baca Juga: Viral Dokter Lois Owien Tak Percaya Covid: Nakes Terpapar Gegara Dicek Alat Setan
Satpol PP: “Mulai hari ini sampai tanggal 20, tidak ada melayani, kecuali online.”
Tukang Tambal Ban: “Tambal ban online, Pak?”
Satpol PP: “Tambal ban monggo. Pakai masker ya, Pak!”
Hingga berita diturunkan, Minggu 11 Juli 2021, belum diketahui di mana atau di daerah apa kejadian ‘lucu’ tersebut terjadi.
Berita Terkait
-
Heboh Suami Ceraikan Istri Usai Diterima PPPK Satpol PP, Memang Berapa Gajinya?
-
Warga Susah Tidur Gegara Suara Musik, Satpol PP Angkut Belasan Speaker Milik PKL di Danau Sunter
-
5 Fakta Pilu Pernikahan Melda Safitri, Diceraikan 2 Hari Sebelum Suami Dilantik PPPK
-
Diceraikan Suami Usai Lulus P3K, Melda Safitri Kini Dihadiahi Crazy Rich Shella Saukia Uang Segepok
-
Viral Cerai Jelang Pelantikan PPPK, Berapa Gaji Suami Melda Safitri?
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
4 HP Memori 256 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer yang Ingin Install Banyak Game
-
Disebut Menteri Berbahaya, Menkeu Purbaya Langsung Skakmat Hasan Nasbi
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
Terkini
-
Dorong UMKM Naik Kelas, BRI Pacu Penyaluran KUR Capai 74,4 Persen dari Alokasi 2025
-
Saldo Gratis ShopeePay Datang Lagi! Klik 5 Link Ini dan Raih Rp2,5 Juta Sekarang
-
Kompresor AC vs Kulkas: 5 Perbedaan Utama dan Manfaatnya
-
CSR PIK2 dan BNI Dorong Kemandirian UMKM Teluknaga Lewat Pendampingan Bisnis
-
Program Desa BRILiaN BRI Telah Bina 4.909 Desa di Seluruh Indonesia