SuaraBanten.id - Nania Kurniawati Yusuf atau Nania Idol baru-baru ini menyita banyak perhatian publik kerena pengakuannya berindah agama dari Islam ke Kristen. Alasan Nania murtad usai salat tahajud banyak dipertanyakan oleh netizen.
Terbaru Nania Idol foto bareng Gus Miftah jadi sorotan. Nania foto bareng Gus Miftah diupload di medsos dengan caption yang santun. Nania dapat wejangan Gus Miftah.
Keputusan Nania masuk Kristen berdapak padanya dan ia seolah mendapat 'hukuman dari keluarga lantaran dianggap murtad. Keputusannya ditentang keras oleh sang ayah hingga menganggap Nania sudah mati.
Nania bahkan sempat mengungkap kekecewaan pada Tuhan terkait keputusannya pindah agama.
Baca Juga: Tiga Artis Beken Ini Pernah Ateis, Ada yang Ikut-ikutan Teman
Namun, ia seolah mendapat bisikan untuk diam dan bersabar saja. Selang beberapa bulan kemudian, sang ayah terbukti mencoba menghubunginya kembali dan mengaku kangen hingga ketegangan di antara mereka pun akhirnya mencair.
Viralnya video itu membuat publik penasaran pada Nania, terlebih kendati pindah Kristen, Nania masih terlihat berusaha menghormati toleransi antar umat beragama.
Terbukti, Nania terlihat akrab dan sangat menghormati sosok ustaz yang tak lain adalah Gus Miftah
Lewat Instagram, Nania sempat mengungkap momen pertemuannya dengan Gus Miftah.
“Matur suwun sanget wejangan nya @gusmiftah,” tulis Nania tampak sopan, seperti dikutip terkini.id dari WowKeren pada Rabu, 23 Juni 2021.
Baca Juga: Banten Zona Merah COVID-19, Kota tangerang dan Kabupaten Tangerang Memburuk
Sayangnya, beberapa netizen malah menulis pesan sinis jikalau Nania melakukan pembenaran, padahal telah murtad sehingga ia pun menyentil sang seleb agar mendapat hadiah.
“Semoga kak Nania bertemu orang2 yang tepat yang kembali membuka jalan hidayah. Gus Miftah itu orang baik Rahmat Kasih sayang Allah tiada berpenghujung hidayah hak prerogative Allah. Semoga Tuhan memberkahimu Kak,” ujar seorang netizen.
“Smua manusia mempunyai kisah hidup binatang aja ada kisah hidup nya apa lagi manusia, di sini bukan maslah menuntut MASALAH NYA dia bilang SEUSAI SHOLAT TAHAJUD BERTEMU PRIA DALAM CAHAYA ntah siapa itu kita gk tau trus dia MURTAD seolah2 dia mencari pembenaran dengan MURTAD nya,,,gk ada orang yg menuntut itu hak nya dia dia MURTAD kek jungkir balik kek itu hak dia cuma kisah awal nya itu yg membuat lucu sekaligus geli,” timpal netizen lain tampak emosi.
“Semoga Allah membukakan jalan hidayah, dan kembali ke jalan yg benar…,” tambah netizen lagi.
“Saya muslim,saya juga yakin Yesus is messenger of God seperti Nabi Muhammad SAW mbak @nania.yusuf Tuhan Yang Maha Esa adalah Allah SWT Semoga mbak Nania mendapatkan hidayah kembali,hanya Allah SWT yg bisa membolak-balikkan hati manusia,” imbuh lainnya.
Berita Terkait
-
Ulasan Buku Al Ghazali karya Shohibul:Jejak Spiritual Sang Hujjatul Islam
-
Densus 88 Ringkus 2 Terduga Teroris Negara Islam Indonesia di OKU Timur, Inisial MD dan MA
-
Ulasan Buku Al-Farabi, Sang Maestro Filsafat yang Tak Lekang oleh Waktu
-
Apa Agama Amanda Manopo? Cantik Berhijab Jadi "Istri" Fedi Nuril di Film 1 Imam 2 Makmum
-
Kelompok Hamas dan Jihad Islam Serang Lokasi Vital Militer Israel di Tel Aviv
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Berapa Harga Garmin Venu 3 dan Spesifikasinya
-
Eks Kabid BPBD Banten Dituntut 4 Tahun Penjara Gegara Pengadaan Laptop Fiktif
-
Tabrakan Mobil Polisi di Cadasari Pandeglang Diduga Dipicu Karena ODGJ Ngamuk
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab