SuaraBanten.id - Husin Shihab sebut Ustaz Abdul Somad murtad. Ustaz Abdul Somad murtad terhadap ajaran Alquran. Husin Shihab sebut anjing Ashabul Khafi masuk surga.
Husin Shihab merespon ceramah UAS yang menyatakan orang yang memelihara anjing akan dikurangi pahala sebesar Gunung Uhud.
“UAS ini masuk kategori ustad yang murtad terhadap ajaran yang ada di Alquran,” katanya melalui akun Twitter HusinShihab Rabu (16/6/2021).
Kata Husin Shihab, dalam Alquran dijelaskan bahwa Ashabul Kahfi memelihara anjing.
Baca Juga: Diseruduk Babi Hutan, Petani di Cipanas Lebak Tersungkur Hingga Luka 14 Jahitan
“Dijelaskan dalam Alquran Ashabul Kahfi memelihara anjing,” Husin Shihab.
Dalam beberapa riwayat, lanjut Husin Shihab, anjing Ashabul Kahfi dikisahkan masuk surga.
“Bahkan di beberapa riwayat disebutkan bahwa anjing Ashabul Kahfi masuk surga karna setia melindungi mereka yang beriman kepadaNya,” jelasnya.
Sebelumnya diberitakan, Ustaz Abdul Somad atau UAS ceramah singgung pemelihara anjing. Ustaz Abdul Somad singgung pemelihara anjing dalam ceramahnya. saat tanya jawab, Ustaz Abdul Somad sebut malaikat rahmat tak masuk rumah pemelihara anjing.
Ustaz Abdul Somad sebut pemelihara anjing amalnya akan dikurangi sebesar Bukit Uhud setiap hari.
Baca Juga: Tergelincir Saat Nyalip, Pemotor Asal Ciomas Tewas Terlindas Truk
Ceramah Ustaz Abdul Somad soal pemelihara anjing itu bisa disaksikan melalui video berjudul ‘Siapa yang Memelihara Anjing Satu Hari Amalnya Dikurangi Sebesar Bukit Uhud’ yang tayang di Chanel YouTube Doa Ibu 24 Maret 2021 lalu.
UAS sebut rumah orang yang memelihara anjing tidak akan dimasuki malaikat
“Tapi malaikat yang tidak masuk itu malaikat rahmat. Malaikat maut masuk,” ungkapnya.
Selain itu, UAS kemudian menyebut konsekuensi lain bagi orang yang memelihara anjing, yakni dikurangi pahalanya.
“Siapa yang memelihara anjing, satu hari amalnya dikurangi sebesar bukit Uhud,” tegasnya.
Dosen Universitas Islam Negeri (UIN) Sultan Syarif Kasim Riau itu menerangkan bahwa bukit Uhud memiliki panjang 7 kilometer.
“Siapa di antara kalian yang memelihara anjing di rumah, satu hari amal kalian dikurangi sebesar bukit Uhud, sementara amal kalian satu hari sebesar bisul,” ujarnya disambut tawa jemaah.
Oleh sebab itu, UAS menyarankan bagi orang yang memelihara anjing untuk melepaskan peliharaannya tersebut.
“Pak Ustaz, bagaimana dengan kepolisian yang memelihara anjing Herder? Itu untuk tugas,” jelasnya.
Di akhir video, UAS juga sempat berkelakar bahwa binatang yang paling tajam penciumannya adalah cacing namun tak dipakai kepolisian karena tak bisa lari.
“Gimana mau mengejar pencandu narkoba bawa koper cacing,” kata UAS yang disambut tawa keras jemaah.
Berita Terkait
-
Cek Fakta: Ustaz Abdul Somad ke Menag Yaqut: Anda Menteri Agama Umat Islam atau Vatikan
-
Adu Sanad Ilmu Agama Islam UAS vs Kiai Imad, 2 Ulama yang Bertikai karena Nasab Habib
-
Saling Serang UAS vs Kiai Imad Soal Nasab Habib, Sampai Keluar Tuduhan Miring
-
Pesan Menohok UAS untuk Rhoma Irama cs yang Menolak Habib: Lihat Nanti 20 Tahun Lagi
-
Momen Adik Syahrini Akrab Temani Reino Barack Olahraga Jadi Omongan, Memangnya Ipar Boleh Berdekatan?
Tag
- # Husin Shihab
- # Ustaz Abdul Somad
- # Ustaz Abdul Somad murtad
- # anjing Ashabul Khafi masuk surga
- # Husin Shihab merespon ceramah UAS
- # pahala sebesar Gunung Uhud
- # Ustaz Abdul Somad singgung pemelihara anjing
- # Ustaz Abdul Somad sebut malaikat rahmat tak masuk rumah
- # Ustaz Abdul Somad sebut pemelihara anjing amalnya dikurangi
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Angka Pengangguran Turun, Helldy Agustian Klaim Terendah Sejak Cilegon Berdiri
-
TPA Rawa Kucing Bakal Ubah Sampah Jadi Bahan Bakar Alternatif Seperti Batu Bara
-
Pj Wali Kota Tangerang Intruksikan PUPR Bangun Turap di Wilayah Rawan Banjir
-
Pj Wali Kota Tangerang Luncurkan SPBE Versi 2, Klaim Wujudkan Birokrasi Digital dan Efisien
-
Dirut BRI Sunarso Raih Penghargaan TOP CEO Indonesia Awards 2024