SuaraBanten.id - Atta Halilintar baru-baru ini dikabarkan masuk dalam lima besar Youtuber Indonesia berpenghasilan tertinggi. Atta Halilintar bersanding dengan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, Baim Wong dan Paula Verhoeven, Deddy Corbuzier, dan Ria Ricis.
Berdasarkan informasi yang beredar, proyeksi pendapatan Atta Halilintar dari Youtube berkisar Rp241,67 juta hingga meraup Rp3,87 miliar perbulan dari Youtube.
Jumlah tersebut masih terpaut jauh dari Raffi Ahmad yang diperkirakan meraup Rp576,29 juta sampai Rp9,22 miliar perbulan.
Kabar tersebut membuat para netizen heboh. Banyak yang memberikan komentar positif untuk lima YouTuber Indonesia berpenghasilan tertinggi tersebut.
Baca Juga: Katalog Giant Serpong 27 Mei - 23 Juni, Diskon 35 Persen, Potongan Harga Sampai Rp 1 Juta
"Alhamdulillah rezeki orang baik, Raffi, Baim, Deddy, Ricis, Atta," tulis netizen.
Ada juga netizen yang heran dengan statistik tersebut. Netizen tak habis pikir karena Atta Halilintar, YouTuber dengan subscriber tertinggi, malah mendapat penghasilan paling kecil dibandingkan empat YouTuber lainnya.
"Subscribers terbanyak tapi penghasilan paling kecil. Kok bisa?" tanya netizen.
Di sisi lain, ada netizen yang nyinyir terhadap pencapaian Atta Halilintar.
"Si gledek kaya hasil jual masalah hidup yg dijadiin konten, upssss," tulis netizen yang lain.
Baca Juga: Miris, Siswi SMP di Cikulur Lebak Depresi Gegara Tak Punya Handphone
Berita Terkait
-
Raffi Ahmad Diduga Kasih Amplop Rp500 Juta, Luna Maya: Baik Banget, Gak Nyangka
-
Maia Estianty Pastikan Hadir di Pernikahan Al Ghazali, Sudah Siapkan Kebaya
-
Isu Selingkuh dengan Raffi Ahmad Ramai Lagi, Ayu Ting Ting Disuruh Pindah ke Korea
-
Raffi Ahmad Histeris Bahas Ayu Ting Ting, Gading Marten: Nagita Slavina Merasakan Neraka Dunia
-
Nyaris Cerai, Cara Nagita Slavina Luluhkan Raffi Ahmad Lebih Ampuh dari Pelet Apapun
Tag
Terpopuler
- Cerita Pemain Keturunan Indonesia Tristan Gooijer Tiba di Bali: Saya Gak Ngapa-ngapain
- Review dan Harga Skincare GEUT Milik Dokter Tompi: Sunscreen, Moisturizer, dan Serum
- 5 Motor Matic Bekas Murah: Tampang ala Vespa, Harga Mulai Rp3 Jutaan
- Bareskrim Nyatakan Ijazah S1 UGM Jokowi Asli, Bernomor 1120 dengan NIM 1681/KT
- Harley-Davidson Siapkan Motor yang Lebih Murah dari Nmax
Pilihan
-
Shayne Pattynama Tulis Prediksi Skor Timnas Lawan China di Sandal
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP Terbaik 2025: Layar AMOLED, Harga Rp2 Jutaan
-
Manchester United Hancur Lebur: Gagal Total, Kehabisan Uang, Pemain Buangan Bersinar
-
Srikandi di Bali Melesat Menuju Generasi Next Level Dengan IM3 Platinum
-
30 Juta Euro yang Bikin MU Nyesel! Scott McTominay Kini Legenda Napoli
Terkini
-
Predator Anak Ajak 3 Bocah Perempuan Nonton Film Porno, Iming-imingi Korban Uang Rp5 Ribu
-
'Kadin Cilegon Minta Jatah Proyek', Anindya Bakrie Kumpulkan Kadin Daerah se-Indonesia
-
Curah Hujan Meningkat, BPBD Lebak Siaga Bencana Longsor
-
5 Kebiasaan Sehari-hari yang Diam-diam Membuat Tagihan Listrik Membengkak
-
Klaim 9 Link DANA Kaget Hari Ini, Cocok Buat Modal Libur Akhir Pekan