SuaraBanten.id - Atta Halilintar baru-baru ini dikabarkan masuk dalam lima besar Youtuber Indonesia berpenghasilan tertinggi. Atta Halilintar bersanding dengan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina, Baim Wong dan Paula Verhoeven, Deddy Corbuzier, dan Ria Ricis.
Berdasarkan informasi yang beredar, proyeksi pendapatan Atta Halilintar dari Youtube berkisar Rp241,67 juta hingga meraup Rp3,87 miliar perbulan dari Youtube.
Jumlah tersebut masih terpaut jauh dari Raffi Ahmad yang diperkirakan meraup Rp576,29 juta sampai Rp9,22 miliar perbulan.
Kabar tersebut membuat para netizen heboh. Banyak yang memberikan komentar positif untuk lima YouTuber Indonesia berpenghasilan tertinggi tersebut.
"Alhamdulillah rezeki orang baik, Raffi, Baim, Deddy, Ricis, Atta," tulis netizen.
Ada juga netizen yang heran dengan statistik tersebut. Netizen tak habis pikir karena Atta Halilintar, YouTuber dengan subscriber tertinggi, malah mendapat penghasilan paling kecil dibandingkan empat YouTuber lainnya.
"Subscribers terbanyak tapi penghasilan paling kecil. Kok bisa?" tanya netizen.
Di sisi lain, ada netizen yang nyinyir terhadap pencapaian Atta Halilintar.
"Si gledek kaya hasil jual masalah hidup yg dijadiin konten, upssss," tulis netizen yang lain.
Baca Juga: Katalog Giant Serpong 27 Mei - 23 Juni, Diskon 35 Persen, Potongan Harga Sampai Rp 1 Juta
Tag
Berita Terkait
-
Willie Salim Klarifikasi Tudingan Giveaway Settingan: Aku Tidak Pernah Berniat
-
Lewat FCU, Yohanes Auri dan Deddy Corbuzier Kumpulkan 'Avengers' Dunia Industri Kreatif
-
Buktikan Diri ke Mantan Suami, Shyalimar Malik Siapkan Putranya Jadi The Next Raffi Ahmad
-
Saat Materi Pandji Pragiwaksono Jadi Urusan Polisi, Para 'Korban' Roasting Malah Santai Banget
-
Respons Raffi Ahmad Namanya Disebut Pandji Pragiwaksono di Mens Rea
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
WEF Davos 2026, Dirut BRI Tegaskan UMKM Pilar Keuangan Berkelanjutan Global
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 124 Kurikulum Merdeka
-
Syarat Masuk Sampah Tangsel ke Cilowong: Warga Minta CSR Rp1 Miliar dan Ambulans
-
BRI Perkuat Ekonomi Nasional Lewat Program Klasterku Hidupku, Dorong UMKM Tumbuh Berkelanjutan
-
Teken MoU dengan Pemkot Cilegon, Krakatau Steel Bahas Akses Pelabuhan Hingga KEK