SuaraBanten.id - Baru-baru ini netizen dihebohkan dengan kabar salah satu karyawan Rans Entertaiment bongkar gaji. Mengetahui nominalnya fantastis, banyak netizen kepo hingga bertanya-tanya, bahkan ada yang sebut nominalnya bikin pala cenut-cenut.
Channel Youtube Rans Entertaiment milik Raffi Ahmad memang memang dikembangkan dengan baik. Untuk menunjangnya, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina bahkan mempekerjakan puluhan pegawai.
Namun, siapa sangka, bekerja di Raffi Ahmad sekeluarga yang dinilai nyaman gaji yang diperoleh juga sangat besar. Salah satu pegawai Rans Entertaiment membongkar besaran gaji melalui unggahannya di Tik Tok.
Pegawai yang membongkar besaran gaji ketika bekerja di Rans Cilegon FC mengaku awalnya banyak yang menanyakan soal gajinya. dalam video tersebut, ia pun lantas mengatakan bisa beli bando Nagita Slavina.
Baca Juga: Sempat Ancam Mati Saat Isya Jeeperson Masuk Islam, Kini Ibunda Juga Mualaf
"Paling sebel kalau ditanya 'Gajinya berapa di RANS?' Sial, nggak sopan nanyain gaji. Pokoknya cukup buat beli bandonya mbak Gigi," ungkapnya.
Seperti yang diketahui, sebelumnya Nagita Slavina menggunakan bando merek Chanel yang terkenal mewah. Bando yang satu ini senilai Rp 11 juta.
Unggahan video Tik Tok ini pun lantas menuai ragam komentar netizen. Banyak yang berkomentar juga soal perjuangan jadi pegawai RANS Entertainment.
"Jadi karyawan rans harus standby 24 jam terus, ga pulang ke kosan, kadang jam 1 jam 2 masih ada jadwal, harus ngikutin artis," ujar salah satu netizen.
"Seenak-enaknya kerja di Rans (deket sama keluarga royal) tapi percayalah genk, tuntunan kerjanya juga tinggi..." sahut yang lain.
Baca Juga: Intip Wajah Gisella Anastasia Tanpa Makeup, Netizen Kaget Liat Perbedaannya
"Gaji segitu tiap hari lembur balik malem pala cenut" yaa wajar," ujar netizen lain.
Gimana nih menurutmu dengar gaji pegawai RANS Entertainment yang terkuak?
Berita Terkait
-
Interaksi Manis Rafathar di Hari Ulang Tahun Lily Disorot: Kulkas Mencair!
-
Tepis Tangan Thariq Halilintar saat Ultah Lily, Adab Aaliyah Massaid Digunjing
-
Cantiknya Souvenir Ulang Tahun Baby Lily, Bingkisan Pilihan Nagita Slavina Ternyata Gak Biasa
-
Blusukan Setahun, Nagita Slavina Bikin Ajang Pencarian Bakat di Sekolah-sekolah
-
OOTD Lily Spesial Ulang Tahun: Dior dari Kepala sampai Kaki, Setara Biaya Kuliah 1 Semester!
Tag
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Strategi Investasi BPKH Gagal Tercapai, Kurang Rp704 Miliar dari Target di 2024
-
IHSG Masih Tunjukkan Taring dengan Menguat di Perdagangan Selasa Pagi
-
Harga Emas Antam Hari Ini Masih Stagnan Sebesar Rp1.896.000/Gram
-
Adu Mental! Pemain Korut Teror Psikologis Skuat Timnas Indonesia U-17
-
Rekam Jejak Kim Sang-sik, Junior STY yang Pimpin ASEAN All Stars Lawan Manchester United
Terkini
-
Praperadilan 9 Warga Padarincang Terdakwa Demo Berujung Pembakaran Kandang Ayam Gugur
-
Butuh Dana Ratusan Miliar, Robinsar Bakal Minta Bantuan Pemprov Banten dan Pusat untuk Bangun JLS
-
Klaim Link DANA Kaget Hari Ini, Dapatkan Rp500 Ribu Hingga JutaanBagi yang Tercepat!
-
Buyback Saham Rp3 Triliun Jadi Bukti Kepercayaan Diri BRI pada Prospek Bisnis
-
Tiga Hari Berlangsung, Realisasi Pemutihan Pajak di Tangsel Capai Rp3,6 Miliar