SuaraBanten.id - Konflik keluarga Nathalie Holscher dan Sule usai sudah. Nathalie Holscher kembali ke rumah Sule setelah sebelumnya sempat kabur beberapa hari.
Nathalie Holscher kembali mesra dengan Sule. Nathalie Holscher unggah kemesraan bersama Sule.
Diketahui, Nathalie Holscher minta maaf dan mengaku bersalah karena sudah bersikap kekanak-kanakan. Sule menerima permintaan maaf wanita yang tengah hamil tersebut.
Baru-baru ini, Nathalie Holscher mengunggah kemesraannya dengan Sule di Instagram. Ia juga menuliskan kebahagiaannya mendapat perhatian lebih dari Sule saat hamil.
Baca Juga: Akur Lagi, Nathalie Holscher Pamer Foto Mesra Bareng Sule
"Makasih ayah kemaren udah di bawain roti bakar kornet keju nya jam 1 malem. kayak gitu aja udah seneng banget makasih dari kemaren nemenin tidur sambil ngelus2 perut," tulis Nathalie Holscher.
Ia juga mengakui bahwa bawaan hamil membuatnya jadi lebih sensitif dan cengeng. Menurut mantan DJ seksi itu hal tersebut terjadi karena perubahan hormon.
"Ternyata aku ngerasain juga rasanya hamil .. ada yg namanya hormon gak stabil , cengeng terus jadi sensitive bawaannya .. semangat aku , semangat juga buat para bumil disana yang ngerasain sama seperti aku. I love you ayah @ferdinand_sule," lanjutnya.
Doa-doa dari netizen mengalir deras di kolom komentar. Netizen berharap Sule dan Nathalie Holscher bisa langgeng dan harmonis selalu.
"Alhamdulillah seneng liatnya .. akhirnya bisa kumpul lagi," tulis netizen. "sehat terusss bahagia terus dunia akhirat kang sule dan kak natali nya juga debay nya," sahut netizen.
Baca Juga: Peluk Erat Nathalie Holscher, 3 Momen Manis Kejutan Ultah Putri Delina
Berita Terkait
-
4 Seleb Dapat Hidayah Jadi Mualaf Lewat Mimpi, Ruben Onsu Diingatkan Jaga Salat oleh Ibu
-
Mahalini Minta Sule Jangan Nikah Dulu Saat Momen Sungkeman Lebaran, Rizky Febian Teriak Amin
-
Dituding Pernah Main Serong dengan Suami Tengku Zanzabella, Nathalie Holscher Bantah: Itu 2016!
-
Dibongkar Tengku Zanzabella, Nathalie Holscher Pernah Main Serong dengan Polisi
-
Terinspirasi dari Kondisi Indonesia, Sule Kenalkan Lagu 'Hey Kamu'
Tag
Terpopuler
- Mudik Lebaran Berujung Petaka, Honda BR-V Terbakar Gara-Gara Ulang Iseng Bocah
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
- Pemain Kelahiran Jakarta Ini Musim Depan Jadi Lawan Kevin Diks di Bundesliga?
- Infinix Hot 50 vs Redmi 13: Sama-sama Sejutaan Tapi Beda Performa Begini
Pilihan
-
Mees Hilgers Dituduh Pura-pura Cedera, Pengamat Pasang Badan
-
Anthony Elanga, Sang Mantan Hancurkan Manchester United
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
Terkini
-
Sinergi BRI dan Komunitas Lokal dalam Restorasi Ekosistem Laut Gili Matra
-
Lebaran 2025 Lebih Mudah dengan Transaksi BRImo yang Cepat Sekaligus Aman
-
Lebaran Tanpa Khawatir, 1 Juta AgenBRILink BRI Tangani Transaksi dan Pembayaran
-
Tiga Pemudik Pingsan di Pelabuhan Ciwandan, Kelelahan dan Kepanasan saat Antre Masuk Kapal
-
Hari Raya Nyepi, BRI Peduli Berbagi Sembako dan Renovasi Pura