SuaraBanten.id - Di bulan Ramadan ini, banyak orang saling berbagi kepada sesama dan saudara yang membutuhkan, tak terkecuali dengan warung makan Indomie alias warmindo berikut ini.
Ya, belum lama ini viral sebuah warmindo yang membagikan makanan untuk sahur dan juga buka puasa secara gratis.
Cuitan sekaligus foto warmindo gratis untuk warga kurang mampu ini menjadi viral usai diunggah kembali oleh akun Twitter @duniakuli.
Tampak spanduk dengan ciri khas warmindo terpasang di bagian samping warung. "Buat warga kurang mampu, udah dibayarin #OrangBaik di Kitabisa.com," begitu kurang lebih keterangan yang tertulis pada spanduk warmindo itu.
Baca Juga: Kisah Masjid Darussalam Sukoharjo, Tempat Atur Strategi Pangeran Diponegoro
"Di saat makan di warmindo jadi gratis, di situlah sobat kuli tersenyu manis," tulis akun Twitter @DuniaKuli pada keterangan foto.
Pada foto yang diunggah lainnya, terlihat pula pria paruh baya tampak tersenyum memegang voucher makan gratis di warmindo tersebut.
Usut punya usut, warmindo gratis ini merupakan salah satu program berbagi dari situs donasi Kitabisa.com.
Tentu saja, pemandangan nan menyejukkan hati dari warmindo gratiskan makan sahur dan buka puasa untuk warga kurang mampu ini mendadak viral.
Tidak sedikit warganet yang memberikan berbagai tanggapan melalui kolom komentar.
Baca Juga: Beli Donat, Warganet Ini Malah Menangis Pas Lihat Wujudnya di Dalam Kotak
"Di mana ini, terharu banget pengen ikut donasi,"sebut salah seorang warganet.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
8 Makanan yang Ternyata Tak Dianjurkan Masuk Kulkas, Jangan sampai Salah Simpan!
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Distribusi Logistik PSU Kabupaten Serang di Mancak Penuh Rintangan, Jalan Terjal dan Licin
-
Korban Panganiayaan Oleh Oknum TNI di Serang Alami Trauma Mendalam
-
Gakumdu Amankan Pelaku Politik Uang Jelang PSU Kabupaten Serang, Uang Puluhan Juta Jadi Bukti
-
Diduga Dianiaya Oknum TNI, Pemuda di Serang Tewas
-
Perhiasan Batu Alam Lokal Go Internasional Bersama BRI