SuaraBanten.id - Guru dan marbot masjid di Kota Tangerang bakal divaksin dalam waktu dekat. Pemberian vaksinasi pada guru dan marbot masjid dilakukan untuk persiapan sekolah tatap muka serda pelaksanaan ibadah di bulan Ramadan.
Pemkot Tangerang berencana melakukan vaksinasi untuk 10.000 pelayanan publik di Kota Tangerang yang salah satunya adalah Guru, Selasa (30/3/2021). Vaksinasi terhadap guru dilakukan sebagai bentuk persiapan sekolah tatap muka di Kota Tangerang
Selain itu, marbot masjid dan amil turut serta dilakukan vaksinasi untuk mencegah penyebaran Covid-19 dan menyambut persiapan memasuki bulan suci Ramadhan tahun 2021.
"Besok jadwalnya vaksinasi untuk para Guru, Amil dan Marbot. Targetnya sekitar 10.000 orang," ujar Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah, Senin (29/3/2021).
Baca Juga: Vaksinasi Guru SD di Bantul Kelar, Pemkab Mulai Vaksin Guru SMP Pekan Depan
"Kami maksimalkan juga untuk amil dan marbot, karena sebentar lagi memasuki Ramadhan, jadi kami persiapkan untuk vaksinasinya," sambungnya.
Arief R Wismansyah menjelaskan bagi pelayanan publik yang terpaksa tidak bisa hadir dalam proses vaksinasi tahap II. Mereka akan dijadwalkan ulang pada Rabu (31/3/2021).
"Pada dosis kedua masih ada yang tertunda (maka) kemungkinan (jadwal kembali) hari rabu tanggal 31 Maret 2021," tuturnya.
Lebih lanjut, Arief mengatakan proses vaksinasi akan dilakukan di Gedung MUI Kota Tangerang. Dirinya berharap perserta vaksin bisa menghadiri sesuai jadwal.
"Semoga bisa datang semua, (agar tidak ada) lagi penundaan," pukasnya Arief.
Baca Juga: Sekolah Tatap Muka di Lampung Tengah Tunggu Vaksinasi Guru Selesai
Kontributor : Muhammad Jehan Nurhakim
Berita Terkait
-
Guru Honorer Pecah Tangis usai Lulus PNS, Dulu Belasan Tahun Digaji Cuma Ratusan Ribu
-
3 Lowongan Kerja Guru TK Terbaru, Gaji Kompetitif!
-
Guru Pewaris Para Nabi: Bagaimana Islam Memandang Pendidik?
-
3 Contoh Pidato Hari Guru Nasional: Tetap Inspiratif Demi Masa Depan Bangsa
-
Fenomena Guru Takut Murid Nyata Terjadi, FSGI Ungkap Dampaknya Bisa Fatal
Tag
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab
-
Pelaku Penganiayaan Sekuriti di Serang Ditangkap, Salah Satunya Anak Anggota DPRD Banten
-
Truk Tanah di Teluknaga Tangerang Lindas Bocah 9 Tahun Hingga Kakinya Remuk
-
Ustaz di Serang Dipolisikan Gegara Remas Payudara Seorang Remaja Putri
-
Dewan Pers Dukung Penuh BRI Fellowship Journalism 2025