SuaraBanten.id - Guru dan marbot masjid di Kota Tangerang bakal divaksin dalam waktu dekat. Pemberian vaksinasi pada guru dan marbot masjid dilakukan untuk persiapan sekolah tatap muka serda pelaksanaan ibadah di bulan Ramadan.
Pemkot Tangerang berencana melakukan vaksinasi untuk 10.000 pelayanan publik di Kota Tangerang yang salah satunya adalah Guru, Selasa (30/3/2021). Vaksinasi terhadap guru dilakukan sebagai bentuk persiapan sekolah tatap muka di Kota Tangerang
Selain itu, marbot masjid dan amil turut serta dilakukan vaksinasi untuk mencegah penyebaran Covid-19 dan menyambut persiapan memasuki bulan suci Ramadhan tahun 2021.
"Besok jadwalnya vaksinasi untuk para Guru, Amil dan Marbot. Targetnya sekitar 10.000 orang," ujar Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah, Senin (29/3/2021).
"Kami maksimalkan juga untuk amil dan marbot, karena sebentar lagi memasuki Ramadhan, jadi kami persiapkan untuk vaksinasinya," sambungnya.
Arief R Wismansyah menjelaskan bagi pelayanan publik yang terpaksa tidak bisa hadir dalam proses vaksinasi tahap II. Mereka akan dijadwalkan ulang pada Rabu (31/3/2021).
"Pada dosis kedua masih ada yang tertunda (maka) kemungkinan (jadwal kembali) hari rabu tanggal 31 Maret 2021," tuturnya.
Lebih lanjut, Arief mengatakan proses vaksinasi akan dilakukan di Gedung MUI Kota Tangerang. Dirinya berharap perserta vaksin bisa menghadiri sesuai jadwal.
"Semoga bisa datang semua, (agar tidak ada) lagi penundaan," pukasnya Arief.
Baca Juga: Vaksinasi Guru SD di Bantul Kelar, Pemkab Mulai Vaksin Guru SMP Pekan Depan
Kontributor : Muhammad Jehan Nurhakim
Tag
Berita Terkait
-
Guru yang Menjadi Cermin: Keteladanan yang Membangun Karakter Siswa
-
Murka! DPR Desak Polisi Tak Pandang Bulu Usut Kasus Guru di Trenggalek Dianiaya Keluarga Murid
-
Guru Dianiaya Wali Murid Cuma Gara-gara Sita HP, DPR Murka: Martabat Pendidikan Diserang!
-
Tanggal Merah November 2025 Apakah Ada? Ini Daftar Hari Besar Nasional dan Liburnya
-
Bobby Nasution Temui Guru Honorer Saling Lapor Polisi dengan Ortu Siswa, Dorong Penyelesaian Damai
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Lewat BRImo, BRI Perkuat Transformasi Digital dan Gaya Hidup Modern Melalui Konser Bryan Adams
-
Oknum Anggota Polda Banten Jadi Tersangka Usai Tipu Orang Rp300 Juta: Dalih untuk Biaya Masuk Polisi
-
22 Tahun Mengabdi, Raden Berly Rizky Bicara soal 'Jalur Belakang': Bantah Keras Campur Tangan Wagub
-
Dimyati Bantah Keras Nepotisme di Balik Promosi Adiknya sebagai Kepala Bapenda Banten
-
Gebrakan Andra Soni! 23 Pejabat Eselon II Banten Dilantik, Siapa Saja yang Tergeser?