SuaraBanten.id - Termasuk gemuk kah anda? Jika iya, olahraga ini cocok untuk anda.
Untuk membentuk kebugaran dan tubuh ideal, olahraga penting dilakukan. Terlebih jika anda gemuk.
Meski cukup sulit untuk membiasakannya, berolahraga adalah salah satu cara yang terbilang efektif untuk menurunkan bobot tubuh.
Memutuskan untuk mulai berolahraga memang tidak mudah, terlebih bagi orang yang kelebihan berat badan.
Rasa malas dan malu seringkali membuat seseorang enggan berolahraga.
Padahal jika kita rutin berolahraga bisa membuat hidup lebih bahagian dan mendapatkan bonus bentuk tubuh menjadi ideal.
Namun, untuk orang gemuk sebaiknya tidak melakukan olahraga sembarangan.
Tumpukan lemak yang ada di tubuh akan menjadi sumber masalah jika nekat melakukan olahraga berat.
Lalu, olahraga apa yang tepat bagi si gemuk?
Baca Juga: Myfitsociety Bantu Pecinta Olahraga yang Ingin Fitness dari Rumah
Dikutip dari Bantennews.co.id-Jaringan SuaraBanten.id- orang gemuk semestinya memilih jenis olahraga yang aman.
Jangan melakukan olahraga dengan gerakan terlalu cepat atau nekat mengangkat beban berat karena bakal menimbulkan cedera.
Olahraga low impact cocok dicoba, apalagi jika Anda tidak pernah berolahraga.
Olahraga low impact contohnya berjalan, yoga, bersepeda, renang, dan lain sebagainya yang kakinya tetap menempel di lantai.
Latihan ini direkomendasikan bagi pemula atau yang mengalami masalah berat badan.
Orang hamil dan mereka yang mengalami cedera saraf dan tulang juga cocok melakukan olahraga jenis ini.
Tag
Berita Terkait
-
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
-
Riwayat Cedera Shayne Pattynama, Bek Kiri Timnas Indonesia yang Dirumorkan ke Persija
-
Pulih dari Cedera, Shayne Pattynama Dirumorkan Merapat ke Liga Indonesia?
-
Kabar Gembira dari Mees Hilgers: Cedera ACL Membaik, Siap Kembali ke Lapangan dalam Dua Pekan
-
Catatan Cedera Layvin Kurzawa Mengkhawatirkan, Jadi Tanda Bahaya untuk Persib
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
Terkini
-
BRI Soroti Besarnya Potensi Fintech Indonesia di Forum WEF Davos 2026
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 112 Kurikulum Merdeka
-
Harga Gula Aren Lebak Mulai Meroket Jelang Ramadan 2026, Omzet Pedagang Tembus Rp30 Juta Sehari
-
WEF Davos 2026, Dirut BRI Tegaskan UMKM Pilar Keuangan Berkelanjutan Global
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 124 Kurikulum Merdeka