SuaraBanten.id - Suami Paula Verhoeven, Baim Wong terkaget-kaget dengan kedatangan pengemarnya yang rela bersepeda 11 hari untuk temuinya.
Sumantriansyah dari Kepanjen, Malang, Jawa Timur ditemui sebentar oleh Baim Wong sebelum ia berangkat bekerja.
Ayah Kiano Tiger Wong ini bertanya pada pengemarnya yang rela jauh-jauh bersepeda dari Malang itu.
Baim Wong bertanya penggemar tersebut datang dari mana dan apa tujuannya ke rumah. Rupanya, Sumantriansyah hanya ingin foto bareng Baim Wong.
Baca Juga: Demi Ketemu Baim Wong, Penggemar Ini Rela Naik Sepeda 11 Hari
"Siapa?" tanya Baim Wong. "Saya dari Kepanjen, Malang Jawa Timur pak Baim. Saya mau tanda tangan pak Baim," sahut Sumantriansyah.
Sumantriansyah ternyata merupakan seorang tukang sapu Pesantren di Malang. Sumantriansyah sampai naik sepeda 11 hari ke Jakarta untuk mendatangi rumah Baim Wong lho saking ngefansnya.
Baim Wong pun memberikan tanda tangan di sepeda, sajadah dan bendera yang dibawa Sumantriansyah.
Selama perjalanan 11 hari dari Malang ke Jakarta dan sudah izin ke kerabat, Sumantriansyah mengaku menginap di Musholla dan Masjid.
"(Izin ke) Ibu kandung saya, anak saya di Pondok Pesantren, Pak Kiai, 'Pak Kiai saya masuk Youtube Kak Baim Wong. Saya tukang sapu di Pondok Pesantren Jember saya ketemu Kak Baim' alhamdulillah," ujar Sumantriansyah.
Baca Juga: Hamil Anak Kedua, Paula Verhoeven Ngidam Cumi Hitam dan Mi Jawa
"Jalannya semua bener," ujar Pak Acun yang memeriksa foto Sumantriansyah.
Berita Terkait
-
Paula Verhoeven Minta Bantuan Hotman Paris, Ngaku Disudutkan dan Dibuat Malu Se-Indonesia
-
Pernyataan Pengacara Baim Wong Bongkar Paula Punya Penyakit Tak Bisa Sembuh Dikritik
-
Bocor Rekaman Paula Verhoeven Dituding Baim Wong Diam-Diam Chattingan di Kamar Mandi
-
Paula Verhoeven Divonis Selingkuh, Hotman Paris Pasang Badan dan Anggap Hakim Keliru
-
Hotman Paris Bela Paula Verhoeven yang Dinilai Terbukti Selingkuh: Harus Ada Hubungan Intim
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Distribusi Logistik PSU Kabupaten Serang di Mancak Penuh Rintangan, Jalan Terjal dan Licin
-
Korban Panganiayaan Oleh Oknum TNI di Serang Alami Trauma Mendalam
-
Gakumdu Amankan Pelaku Politik Uang Jelang PSU Kabupaten Serang, Uang Puluhan Juta Jadi Bukti
-
Diduga Dianiaya Oknum TNI, Pemuda di Serang Tewas
-
Perhiasan Batu Alam Lokal Go Internasional Bersama BRI