SuaraBanten.id - 9 Pasukan Setan diamankan Polresta Bandung lantaran diduga melakukan pengeroyokan terhadap pemuda di Anjarsari, Kabupaten Bandung beberapa waktu lalu.
Aksi pengeroyokan yang dilakukan Pasukan Setan itu terekam CCTV dan viral di sosial media.
Kapolresta Bandung Kombes Pol Hendra Kurniawan mengatakan, setelah melakukan penyelidikan, diketahui pelaku pengeroyokan di depan minimarket tersebut adalah oknum organisasi otomotif atau geng motor.
"Mereka adalah oknum kelompok XTC yang menamakan diri sebagai kelompok setan," ujar Hendra, Senin (22/3/2021) seperti dikutip dalam AyoBandung.com.
Baca Juga: Kronologi Bapak dan Anak Diserang dan Dibacok Geng Motor Tangerang
saat ini 9 anggota Pasukan Setan itu diamankan pihak kepolisian.
"Dari 9 orang yang diamankan, 5 dewasa dan 4 orang di bawah umur," ungkapnya.
Selain itu, pihaknya masih memburu 3 orang tersangka lainnya yang juga terlibat dalam aksi pengeroyokan.
Hendra melanjutkan aksi yang dilakukan oleh oknum XTC Pasukan Setan itu meresahkan warga. Pasalnya, mereka melakukan aksi penyerangan kepada orang yang ditemui dalam perjalanan.
Akibat pengeroyokan kelompok setan, korban mengalami luka-luka di tubuhnya.
Baca Juga: Beli Rokok, 2 Pria di Cibodas Tangerang Diserang Geng Motor, Tangan Dibacok
"Ini meresahkan walaupun saya tahu ini organisasi resmi dan ada juga yang mempunyai sisi positif. Mungkin mereka ini oknum yang belum memperoleh pembinaan lebih baik," ujarnya.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Ratu Zakiyah-Najib Unggul Quick Count, Direktur Tim Pemenangan: Masyarakat Ingin Perubahan
-
PSU Kabupaten Serang: Andika-Nanang Kalah Telak di Kandang Ratu Zakiyah
-
Ratu Zakiyah-Najib Menang 76 Persen Hasil Real Count Tim Pemenangan
-
Bawaslu RI Dalami Keterkaitan 12 Orang Pelaku Politik Uang dengan Tim Kampanye di Serang
-
BRImo Tambahkan Fitur Dua Bahasa, Makin Mudah Digunakan