SuaraBanten.id - Wali Kota Tangerang, Arief R Wismansyah meninjau secara langsung sejumlah titik di wilayahnya yang terendam banjir pada Sabtu (20/2/2021).
Ia menuturkan, titik terparah banjir diduga akibat meluapnya kali Angke. Guna mengantisipasi adanya banjir yang semakin parah, pihaknya mempersiapkan tanggul secepatnya.
“Posisi air limpasan Kali Angke jembatan Ciledug Indah, akan kita tanggul di sisi jembatan dengan Kisdam,” kata Arief dikutip dari media sosial resminya, Sabtu (20/2/2021).
Arief juga menuturkan, saat ini pihaknya sudah menyiagakan posko untuk korban yang terdampak banjir di Kota Tangerang.
“Saat ini sudah diinstruksikan penambahan posko guna menampung pengungsi banjir. Kami mengimbau dan mohon juga kepada warga masyarakat yang tidak berkepentingan jangan sampai berkerumun dan menonton kejadian ini, terima kasih,” imbaunya, melansir Bantennews (jaringan Suara.com).
Berita Terkait
-
Jakarta Kebanjiran, Anies Prioritaskan Semua Warganya Selamat
-
Viral Aksi Pria Nekat Berenang saat Banjir, Warganet: Berasa Atlet Komplek
-
Anies Baswedan: 329 KK Mengungsi karena Banjir Jakarta
-
Terendam Banjir, Jalan dari Pejaten ke Kemang dan Mampang Lumpuh Total
-
Cerdas! Aksi Pemuda Sedot Air Banjir dalam Rumah dengan Pompa Air Galon
Terpopuler
- 4 Link Video Syur Andini Permata Bareng Bocil Masih Diburu, Benarkah Adik Kandung?
- Pemain Keturunan Rp260,7 Miliar Bawa Kabar Baik Setelah Mauro Zijlstra Proses Naturalisasi
- 41 Kode Redeem FF Terbaru 10 Juli: Ada Skin MP40, Diamond, dan Bundle Keren
- Eks Petinggi AFF Ramal Timnas Indonesia: Suatu Hari Tidak Ada Pemain Keturunan yang Mau Datang
- 4 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Rp500 Ribuan, Favorit Pelari Pemula
Pilihan
-
9 Sepatu Lari Murah Rp500 Ribu ke Bawah di Shopee, Performa Nyaman Desain Keren!
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
Prediksi Oxford United vs Port FC: Adu Performa Ciamik di Final Ideal Piala Presiden 2025
-
Ole Romeny Kena Tekel Paling Horor Sepanjang Kariernya, Pelatih Oxford United: Terlambat...
-
Amran Sebut Produsen Beras Oplosan Buat Daya Beli Masyarakat Lemah
Terkini
-
Pemuda di Ciomas Ditemukan Tewas Gantung Diri di Dapur, Diduga Akibat Depresi
-
Ironi di Balik Pintu Rumah, Ayah di Serang Cabuli Anak Kandung Usia 4 Tahun
-
Gudang BBM di Tangerang Kebakaran Diduga Karena Dinamo Overheat, Lima Orang Jadi Korban
-
Ketua DPRD Desak Kasus Pelecehan Seksual SMAN 4 Serang Diproses Hukum: Damai Tidak Cukup!
-
Spesifikasi Khusus Nan Menarik Fujifilm XT30