SuaraBanten.id - Direktorat Reserse Narkoba Polda Metro Jaya mengamankan seorang pemain sinetron berinisial RR. Artis RR diduga terlibat penyalahgunaan narkotika, psikotropika, dan obat terlarang (narkoba).
Kepolisian akan menggelar konferensi pers terkait penangkapan tersebut pada Senin, 19 Oktober 2020.
"Iya benar," kata Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Yusri Yunus, saat dikonfirmasi di Jakarta, Minggu (18/10/2020).
"Besok kita konferensi pers," pungkasnya.
Baca Juga: Polisi Tangkap Artis Sinetron Berinisial RR Terkait Narkoba
Namun kabar terbaru, konferensi pers itu mengalami perubahan jadwal.
"Besok, Kabid Humas Rilis Artis inisial RR pukul 13.00 di Ditresnarkoba PMJ," demikian informasi yang diterima.
Seperti dalam pemberitaan sebelumnya, aktor RR diamankan di kawasan Sawangan Depok, Jawa Barat terkait kasus narkoba.
Sebelumnya, kabar penangkapan pesinetron Dari Jendela SMP ini telah dibenarkan Kasat Narkoba Polres Metro Depok, Kompol Indra Tarigan.
"Iya (ditangkap) artis siapa itu ya yang main (sinetron) Dari Jendela SMP," ujar Kompol Indra Tarigan saat dihubungi Suara.com, Minggu (18/10/2020).
Baca Juga: Polisi Ungkap Detail Penangkapan Aktor Dari Jendela SMP
Diduga, aktor yang dimaksud dalam penangkapan ini adalah Renald Ramadhan.
Instagram lelaki 17 tahun itu pun kini diserbu warganet terkait keterlibatannya dalam kasus narkoba.
"Nggak nyangka nyabu, diam-diam mengahanyutkan lu bang," kata @srunawa2003.
"Gimana ini nasib The Junas, mana lagi naik-naiknya malah ditimpa hal buruk," sahut @ibad6151.
Berita Terkait
-
Pramono Minta Puskesmas di Jakarta Bisa Jadi Tempat Rehabilitasi Pengguna Narkoba
-
Soal Amnesti, Menkum: Kemungkinan Napi Narkoba Hanya Ada 700 Orang yang Dapat
-
Produksi Vape Narkotika Jenis Baru di Apartemen Mewah Jakpus Dibongkar, Disebut Sulit Dideteksi
-
Jaringan Narkoba Sumatera-Jawa Dibongkar! Polda Metro Sita 34 Kg Ganja di Jakarta
-
Profil AKBP Fajar Widyadharma, Eks Kapolres Ngada yang Diduga Cabuli Anak, Jual Video Syur ke Australia
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- TIPU UGM Daftarkan Gugatan Dugaan Ijazah Palsu Jokowi ke Pengadilan
- Rebut Mic dari Pengacara, Adab Lisa Mariana Kena Sentil Psikolog: Emang Ini Sinetron?
Pilihan
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
-
Tanpa Tedeng Aling-aling, Pramono Sebut Bank DKI Tidak Dikelola Profesional: Banyak Kasus Terus!
-
5 HP Murah Mirip iPhone 16: Harga Mulai Sejutaan, Bikin Orang Terkecoh!
-
Kiprah La Nyalla Mattalitti Saat Geger Geden PSSI Kini Rumahnya Digeledah KPK
Terkini
-
Praperadilan 9 Warga Padarincang Terdakwa Demo Berujung Pembakaran Kandang Ayam Gugur
-
Butuh Dana Ratusan Miliar, Robinsar Bakal Minta Bantuan Pemprov Banten dan Pusat untuk Bangun JLS
-
Klaim Link DANA Kaget Hari Ini, Dapatkan Rp500 Ribu Hingga JutaanBagi yang Tercepat!
-
Buyback Saham Rp3 Triliun Jadi Bukti Kepercayaan Diri BRI pada Prospek Bisnis
-
Tiga Hari Berlangsung, Realisasi Pemutihan Pajak di Tangsel Capai Rp3,6 Miliar