SuaraBanten.id - Polisi masih menyelidiki motif dua pria meninggalkan motor yang ditumpangi di lampu merah saat melihat ada petugas sedang mengatur lalu lintas.
Peristiwa mengherankan itu terjadi di perlintasan lampu merah Pisang Mas, Kota Serang, pada Rabu (19/8/2020) pagi sekitar pukul 06.30 WIB.
Seorang pengendara dan penumpangnya tiba-tiba kabur meninggalkan begitu saja sepeda motor mereka saat melihat ada petugas polisi mengatur lalin.
Peristiwa itu terekam kamera video telepon seluler pengendara mobil yang hanya berjarak beberapa meter dari lokasi kejadian.
Baca Juga: 2 Polisi Bali Terancam Dipecat Habis Palak Turis Rp 1 Juta saat Menilang
Video berdurasi 10 detik itu diunggah akun @media.virals yang kemudian viral di medsos.
Kasatlantas Polres Serang Kota AKP Gesit Febriatmoko mengonfirmasi kebenaran kejadian tersebut.
Gesit menceritakan, kejadian bermula saat dua orang pria yang belum diketahui identitasnya, berhenti di lampu merah Pisang Mas.
Namun secara tiba-tiba kedua pria tersebut ngibrit meninggalkan motor tersebut saat melihat petugas kepolisian.
"Jadi itu kemarin (Rabu) sekitar jam 6.30 pagi, petugas kami sedang ngatur di lampu merah Pisang Mas," ucapnya saat dihubungi Banten.Suara.com, Kamis (20/8/2020).
Baca Juga: Viral 2 Pria Ngibrit Tinggalkan Motor di Lampu Merah Saat Polisi Atur Lalin
"Ada pengendara motor berboncengan menuju ke Alun-alun. Dan saat petugas kami berjarak sekitar 10 meter dengan pemotor tersebut. Tiba-tiba dua pria di sebuah motor matic langsung lari. Motornya sampai ditinggalin," lanjutnya.
Berita Terkait
-
Bawaslu RI Periksa 12 Orang Terkait Dugaan Politik Uang di PSU Pilkada Serang
-
Dugaan Politik Uang Terungkap di Cikande Jelang PSU Serang, 2 Perangkat Desa Diduga Terlibat
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Ratu Zakiyah-Najib Unggul Quick Count, Direktur Tim Pemenangan: Masyarakat Ingin Perubahan
-
PSU Kabupaten Serang: Andika-Nanang Kalah Telak di Kandang Ratu Zakiyah
-
Ratu Zakiyah-Najib Menang 76 Persen Hasil Real Count Tim Pemenangan
-
Bawaslu RI Dalami Keterkaitan 12 Orang Pelaku Politik Uang dengan Tim Kampanye di Serang
-
BRImo Tambahkan Fitur Dua Bahasa, Makin Mudah Digunakan