SuaraBanten.id - Anak Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah, Ameena Hanna Nur Atta atau Baby Ameena kerap mengenakan outfit yang sangat mahal.
Meski usianya belum genap satu tahun belakangan ia tampak mengenakan drees lucu dengan harga dua kali lipat Upah Minimum Provinsi alias UMP Banten 2023.
Seperti diketahui, berdasarkan Keputusan Gubernur Banten Nomor 561/Kep.305-Huk/2022 tentang Upah Minimum Provinsi Banten Tahun 2023 dan berlaku mulai 1 Januari 2023 UMP Banten 2023 kini menjadi Rp2.661.280,11.
Potret Ameena yang memakai dress lucu dengan harga dua kali lipat UMP banten itu terlihat saat momen Krisdayanti video call dengan Baby Ameena.
Baca Juga: Pejabat, Politisi atau Pengusaha? Jawaban Ayu Dewi Buat Regi Datau Tertunduk Lesu
Memon tersebut pun dibagikan Krisdatanti melalui Instagram Story-nya karena saking gemasnya melihat cucunya.
Tak hanya Krisdayanti, netizen pun ikut dibuat gemas dengan penampilan Ameena karena memakai dress super cute dengan model rompi berwarna abu-abu.
Dilansir dari akun Instagram Fashion Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar, wool dress yang dipakai Baby Ameena itu dari brand ternama dan mahal Gucci.
Sudah barang tentu harganya juga fantastis untuk ukuran baju untuk bayi di bawah lima tahun itu (Balita).
"#ameenahannanuratta wearing #gucci. Gucci Kids Embroidered Intarsia-Knit Wool Dress. 5.272.500 IDR / £285.00," tulis akun @fashion_aureliehermansyah_atta pada Jumat (2/12/2022).
Mengetahui harga dress Baby Ameena yang harganya lebih dari Rp5 juta, netizen pun hanya bisa gigit jari dan hanya bisa kepingin saja.
Berita Terkait
-
Dititipkan ke Kris Dayanti, Penampilan Ameena Disulap Mirip Sang Nenek
-
10 Potret Kris Dayanti dan Raul Lemos Momong Ameena dan Azura Ditinggal Aurel dan Atta Liburan
-
Beda THR Ameena dari Ashanty vs Geni Faruk, Hampir Jadi Korban 'Investasi Bodong' Atta Halilintar
-
Kumpul Bareng, Adab Aurel Hermansyah Duduk di Sofa Saat Kris Dayanti Lesehan Jadi Sorotan
-
Mengintip Harga Hadiah Aaliyah Massaid untuk Ameena, Tak Semahal Dulu?
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Ratu Zakiyah-Najib Unggul Quick Count, Direktur Tim Pemenangan: Masyarakat Ingin Perubahan
-
PSU Kabupaten Serang: Andika-Nanang Kalah Telak di Kandang Ratu Zakiyah
-
Ratu Zakiyah-Najib Menang 76 Persen Hasil Real Count Tim Pemenangan
-
Bawaslu RI Dalami Keterkaitan 12 Orang Pelaku Politik Uang dengan Tim Kampanye di Serang
-
BRImo Tambahkan Fitur Dua Bahasa, Makin Mudah Digunakan