SuaraBanten.id - Tak hanya masyarakat biasa, kalangan artis juga ternyata gemar menyalurkan hobinya melalui bersepeda. Banyak yang menyukai olahraga sederhana ini.
Meski demikian, sederet artis pernah mengalami kecelakaan sepeda. Ada yang hanya lecet-lecet saja, namun ada juga yang mengalami cedera cukup parah.
Lalu siapa saja artis pernah kecelakaan sepeda? Simak ulasannya berikut ini.
1. Luna Maya
Selain Anya Geraldine, Luna Maya juga pernah oleng hingga akhirnya jatuh saat bersepeda. Kecelakaan terjadi saat Luna berlibur ke Bali dengan teman-temannya pada September 2020 lalu. Aktris 39 tahun itu pun mengalami luka-luka di pelipis dan mendapat 5 jahitan di tangannya.
2. Nirina Zubir
Nirina Zubir jatuh dari sepeda saat mengikuti event bersepeda. Bintang film Keluarga Cemara tersebut memang termasuk artis yang menggemari olahraga sepeda. Akibat kecelakaan yang dialaminya, Nirina Zubir cedera di pundak kanan. Tulang bahunya cedera akibat benturan dan baru bisa pulih setelah berminggu-minggu.
3. Reino Barack
Reino Barack mengalami kecelakaan saat bersepeda di Kebun Raya Bogor bersama Syahrini dan adik iparnya, Aisyahrani. Reino terjatuh di tikungan. Akibatnya, jok sepedanya lepas. Namun beruntung suami Syahrini itu hanya cedera ringan, yakni lututnya lecet.
4. Anjasmara
Kecelakaan sepeda yang dialami Anjasmara agak berbeda dari artis-artis lain. Suami Dian Nitami itu jatuh karena berusaha melawan pencopet yang hendak mencuri ponselnya. Pelaku saat itu mengendarai motor. Akibatnya, Anjasmara terjatuh dari sepeda dan terseret sejauh tiga meter.
Anya Geraldine merupakan salah satu artis yang gemar bersepeda. Bintang serial web Layangan Putus itu pernah terlibat kecelakaan sepeda sekitar awal tahun 2021 lalu. Saat itu Anya membagikan potretnya dalam kondisi cedera. Selain lengannya yang kotor dan berdarah, pelipis dan dahinya juga lecet.
Berita Terkait
-
Tampil Catchy Saat Olahraga Lewat 7 Ide Sportswear ala Anya Geraldine
-
Syahrini Pamer Lagi Privat Shopping Berlian, Netizen Julid ke Jempolnya
-
Jadi Suami Luna Maya, Maxime Bouttier Dapat Nasihat Makjleb dari Agus Kuncoro
-
Aisyahrani Buktikan Syahrini Tak Pernah Pakai Filter di Instagram
-
Ditraktir Reino Barack, Syahrini Pamer Belanja Cincin Berlian 'Segede Rumah' di Cannes
Tag
Terpopuler
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- 7 Sunscreen Mengandung Salicylic Acid, Ampuh Atasi Jerawat dan Kulit Berminyak
- Kritik Suporter PSS ke Manajeman Viral, Bupati Sleman: Ya Harus segera Berbenah
Pilihan
-
7 Brand Skincare Korea Terbaik, Auto Bikin Kulit Mulus Harga Mulai Rp19 Ribu
-
3 Rekomendasi HP Samsung Rp 3 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Mei 2025, Performa Handal Memori Lega
-
5 Rekomendasi Sunscreen Terbaik: Cocok untuk Semua Jenis Kulit, Cegah Penuaan Dini
-
Ratusan Pengusaha Tekstil Tolak Keras BMAD Benang Impor, Ancaman PHK Massal di Depan Mata!
-
Sah! Prabowo Tunjuk Petinggi TNI Jadi Bos Bea Cukai
Terkini
-
Ratusan Ojol Kepung Pendopo Gubernur Banten, Tolak 'Ongkos Murah' dan Minta Naikan Argo
-
Paspampres Gadungan yang Tipu Ratu Zakiyah, Istri Mendes Dituntur 2,5 Tahun Penjara
-
Ada 3 Link DANA Kaget Hari Ini, Buruan Klaim Sebelum Kehabisan!
-
Desa Hargobinangun Masuk 40 Besar BRILiaN, UMKM Lokal Terus Berkembang Bersama BRI
-
Akselerasi Inklusi Keuangan di Pedesaan, Bank Mandiri Gandeng BUMDes dan UMKM Lokal