SuaraBanten.id - Proses hukum atas laporan dugaan KDRT Rizky Billar kepada Lesti Kejora hingga kini masih menjadi sorotan publik. Pemeriksaan Rizky Billar Rabu (13/10/2022) kemarin berlangsung sekira 7 jam.
Pasca pemeriksaan tersebut, Rizky Billar ditetapkan sebagai tersangka, ia bahkan bermalam di Polres Metro Jakarta Selatan. Sementara, hari ini, Kamis (13/10/2022) Rizky Billar resmi ditahan selama 20 hari ke depan.
Baru-baru ini beredar kabar di salah satu akun TikTok, Rizky Billar ternyata diduga sudah melakukan lebih dari 10 kali KDRT kepada Lesti Kejora.
"Memang sudah dilakukan 10 kali dugaan KDRT dari Rizky Billar terhadap istrinya Lesti Kejora, memang dugaan KDRT yang dilakukan Rizky Billar sudah berkali-kali. Diperkirakan sudah dari tahun sebelumnya," ujar seseorang di dalam akun TikTok playnotsave, dikutip Kamis (13/10/2022).
Unggahan tersebut pun langsung dibanjiri beragam komentar netizen. Tak sedikit dari mereka yang menyoroti sikap Lesti Kejora.
"Ya Allah, lesti, kuat sekali," kata netizen. "Ya Allah... Sabar banget lesti kuat nahannya," tutur netizen lain.
"Wanita hebat Lesti mah, aku yakin kali ini Tuhan menyuruhnya untuk "sudah cukup..Lesti," ujar lainnya
Seperti diketahui, Rizky Billar menjadi sorotan warganet usai dilaporkan Lesti Kejora atas kasus dugaan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT).
Lesti Kejora alami luka-luka hingga harus mendapatkan perawatan akibat kejadian ini. Dalam laporannya, pedangdut itu mengaku dicekik hingga dibanting Rizky Billar.
Baca Juga: Lesti Kejora Cabut Laporan, Rizky Billar Tak Bisa Langsung Dibebaskan
Namun, pihak Rizky Billar melalui kuasa hukumnya sempat menolak terjadinya KDRT. Bahkan menyebutnya dengan berlebihan jika dikatakan mencekik dan membanting.
Kemudian fakta-fakta baru terus bermunculan. Salah satunya video rekaman CCTV Rizky Billar melempar bola biliar pada Lesti Kejora di rumahnya.
Berita Terkait
-
Lesti Kejora Pilih Rehat Sejenak dari Dunia Hiburan, Ini Alasannya!
-
Lesti Kejora Pamit dari Dunia Entertainment Usai Diminta Rizky Billar, Ada Apa?
-
Roby Tremonti Bicara Soal Surat Pembatalan Nikah dengan Aurelie Moeremans, Dipaksa Ngaku KDRT
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Na Daehoon Bantah Tudingan Lakukan KDRT pada Jule: Tidak Pernah Sekalipun!
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Malam Jumat Ajak Keluarga Lakukan 3 Amalan Ringan Ini, Banjir Pahala dan Bikin Rumah Adem
-
Terbongkar di Sidang! Modus Pinjam Bendera dan Lahan Ilegal di Balik Korupsi Sampah Tangsel Rp21,6 M
-
4 Spot Wisata Hits di Kabupaten dan Kota Serang Banten yang Wajib Masuk 'Wishlist' Weekend Kamu
-
Waspada Virus Nipah! Bandara Soetta Perketat Pengawasan Penumpang Internasional Malam Ini
-
Biar Gak Telat Masuk Kantor, Ini Jadwal Keberangkatan Pertama dan Terakhir KRL Rangkasbitung