SuaraBanten.id - Anya Geraldine belakangan dikabarkan sedang berlibur melepas penat usai bekerja di Bali. Seperti diketahui, Anya sebelumnya telah menyelesaikan urusan pekerjaan di New York sebagai salah satu model foto merek fashion.
Momen Anya Geraldine berlibur di salah satu pantai di bali yang diunggah akun Instagram pribadinya @anyageraldine.
Potret antik Anya Geraldine ketika bermain dirinya di bibir pantai menyita perhatian. Dalam foto yang diunggah, Minggu (3/10/2022), Anya tampak memesona saat mengenakan bikini dengan warna pink nude.
"Back to my element," tulis Anya Geraldine dalam keterangan unggahannya tersebut.
Ada tiga foto yang diunggah Anya, pada slide pertama Anya tampak menyandarkan tubuhnya di bebatuan pinggir pantai. Tampak ombak pun menyentuh tubuhnya saat itu.
Sementara pada foto kedua, Anya berbagi potret selfie yang di ambil dari angle atas. Ia tampak berpose menutupi keningnya dan tersenyum manis.
Sedangkan pada slide terakhir, Anya Geraldine menunjukkan potret dirinya dari belakang. Tubuh seksi dan tinggi semampai dengan pemandangan pantai di Uluwatu sukses membuat foto tersebut tampak semakin menawan.
Tidak bisa dipungkiri, Anya Geraldine memang memiliki body goals yang diidamkan banyak wanita. Paras yang cantik dan tubuh yang ideal menjadi perpaduan sempurna yang dimiliki oleh influencer dengan 11,2 juta pengikut di Instagram ini.
Unggahan tersebut lantas menarik banyak perhatian warganet. Beragam komentar memenuhi unggahan ini.
Baca Juga: Foto Pakai Swimwear, Anya Geraldine Pamer Body Goals saat Liburan di Bali
"Bagus banget body-nya," komentar seorang warganet.
Warganet lain ikut berkomentar. "MasyaAllah Anya cantik banget kayak bidadari, glowing, terpesona, manis," ujar warganet ini.
"Sekelas anya Gerladine aja nggak takut panas-panasan di pantai," tulis warganet lainnya di kolom komentar.
Sementara itu, hingga Senin (3/10/2022), unggahan ini sudah ditonton sebanyak lebih dari 500 ribu akun di Instagram.
Berita Terkait
-
Grok Buat Wanita Berbikini: Komdigi Soroti Pelanggaran Privasi, Tuai Polemik Internasional
-
Review Film Shutter: Ada Setan di Foto yang Meneror Lewat Dosa Masa Lalu
-
Bukan Cuma Hantu, Film Shutter Angkat Isu Pelecehan Seksual di Kampus
-
Anya Geraldine Buka Kisah Lama, Nyaris Jadi Korban Pelecehan Seksual saat SMP
-
Pengalaman Mengerikan Anya Geraldine, Lihat Raganya Sendiri Masih Tidur di Kasur
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 124 Kurikulum Merdeka
-
Syarat Masuk Sampah Tangsel ke Cilowong: Warga Minta CSR Rp1 Miliar dan Ambulans
-
BRI Perkuat Ekonomi Nasional Lewat Program Klasterku Hidupku, Dorong UMKM Tumbuh Berkelanjutan
-
Teken MoU dengan Pemkot Cilegon, Krakatau Steel Bahas Akses Pelabuhan Hingga KEK
-
Soroti Kepala Daerah Ditangkap KPK, Pengamat: Korupsi Politik Bukan Sekadar Serakah tapi Kalkulasi