SuaraBanten.id - Sebuah video yang diduga merupakan pertengkaran Lesti Kejora dan Rizky Billar belakangan viral di media sosial.
Video viral tersebut merekam tampak depan sebuah rumah dengan pagar hitam yang di dalamnya terdapat suara perempuan dan laki-laki bertengkar yang diduga netizen merupakan Lesti dan Billar.
Seperti diketahui, isu keretakan rumah tangga Rizky Billar dan Lesti Kejora tengah hangat dibicarakan publik, belakangan muncul kabar jika Billar melakukan KDRT pada Lesti padahal pasangan ini sering jadi couple goals banyak orang.
Terbaru, beredar video yang memperlihatkan suasana rumah Lesti dan Billar saat malam hari dan terdengar suara cekcok yang diduga adalah Lesti dan Billar.
Baca Juga: Kantongi Bukti Visum Luka, Polisi Sudah Periksa Teman Dekat Lesti Kejora
Bahkan dalam video juga terdengar mereka saling bersahutan dengan menyebutkan mengumpat dengan kata-kata kotor hingga menyebut nama binatang.
Namun nyatanya, setelah diselidiki lebih lanjut, video yang diunggah akun TikTok @itsmysky._ memperlihatkan dari angle kamera yang berbeda menunjukkan bahwa video yang beredar bukanlah pertengkaran dari Lesti dan Billar.
Melainkan percekcokan salah satu wartawan dengan seorang wanita yang belum diketahui identitasnya.
"Bukan suara lestibillar, tapi suara wartawan yang ribut," keterangan dalam video yang viral di Tiktok tersebut.
Meskipun suara kedua orang yang terekam mirip dengan Lesti Kejora dan dan Rizky Billar, tak sedikit warganet merasa lega jika video yang beredar sebelumnya adalah hoax.
Baca Juga: Dampak Lesti Kejora Laporkan Rizky Billar Perjanjian Pra Nikah Ikut Disorot Netizen, Berikut Poinnya
"tp suaranya mirip mereka ya," kata akun @S****h.
Berita Terkait
-
7 Fakta Ridwan Kamil Laporkan Lisa Mariana ke Mabes Polri Pakai Pasal Ini
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
7 Artis Pernah Jadi Klien Hukum Hotma Sitompul, Ada yang Berhadapan dengan Hotman Paris
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Ratu Zakiyah-Najib Unggul Quick Count, Direktur Tim Pemenangan: Masyarakat Ingin Perubahan
-
PSU Kabupaten Serang: Andika-Nanang Kalah Telak di Kandang Ratu Zakiyah
-
Ratu Zakiyah-Najib Menang 76 Persen Hasil Real Count Tim Pemenangan
-
Bawaslu RI Dalami Keterkaitan 12 Orang Pelaku Politik Uang dengan Tim Kampanye di Serang
-
BRImo Tambahkan Fitur Dua Bahasa, Makin Mudah Digunakan