SuaraBanten.id - Ria Ricis pernah membuat geger warganet lantaran ternyata mengajari baby Moana untuk berenang walaupun usianya belum genap 2 bulan. Terbaru, Ria Ricis kembali membuat warganet heran pasalnya membiarkan baby Moana menyelam yang dilatih oleh pelatih khusus dan didampingi oleh Teuku Ryan, suami Ria Ricis.
Mengenakan baju renang tangan panjang, Baby Moana mendapat pelatihan dari sang pelatih renang bayi. Teuku Ryan pun mendampingi Baby Moana berenang bersama sang pelatih.
Teuku Ryan pun memegangi langsung sang anak saat melakukan gerakan-gerakan yang diberikan oleh sang pelatih. Di awal baby Moana dikenali dinginnya air kolam renang, kemudian terlentang di atas air.
Tak lupa Ria Ricis menuliskan pesan singkat di dalam unggahannya itu.
Baca Juga: Baby Moana Dilepas Teuku Ryan Berenang Sendiri, Netizen "Ya Allah ngeri"
"Aramoana latihan menyelam," tulis Ria Ricis, dikutip Kamis (22/09/2022).
Teuku Ryan melepas pegangan baby Moana, kemudian baby Moana terlentang di atas air dan hanya dipegang bagian leher dan kepalanya saja oleh Teuku Ryan.
Kegiatan kedua, baby Moana dibiarkan menyelam seorang diri tanpa di oleh sang ayah. Tak hanya itu, baby Moana juga mampu berenang sendiri tanpa berpegangan dengan benda apapun. Lucunya baby Moana tampak berenang maju.
Sontak unggahan Ria Ricis itu membuat geger warganet. Pasalnya mereka merasa heran dengan metode tenggelam yang diberikan oleh Ria Ricis kepada sang anak.
"Aku yang deg degan liatnya," tutur netizen.
Baca Juga: Belum 2 Bulan, Bayi Ria Ricis Sudah Diajari Renang dan Menyelam: Sesuai Namanya
"Emaknya putri duyung sih," tambah netizen lain.
"Moana yang nyelem, aku yang tahan nafas," ujar lainnya.
Kontributor : Mira puspito
Berita Terkait
-
Sama-Sama Punya Pasangan Cuek, Intip Siasat Febby Rastanty dan Ria Ricis
-
Ria Ricis Bela Pengunjung Pantai yang Dihina Gegara Berpakaian Rapi: Itu Hak Masing-Masing!
-
Ria Ricis Gandeng Hasan Aftershine Liburan Bareng Moana, Move On dari Teuku Ryan?
-
Ria Ricis Nangis Duit Rp170 Juta Melayang buat Perawatan Kecantikan: Tanpa Aku Sadari, Ketiup Angin
-
Adu Skill ala Fuji dan Mayang: Split vs Diving, Ada yang FYP sampai Ditonton 30 Juta Kali
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Ratu Zakiyah-Najib Unggul Quick Count, Direktur Tim Pemenangan: Masyarakat Ingin Perubahan
-
PSU Kabupaten Serang: Andika-Nanang Kalah Telak di Kandang Ratu Zakiyah
-
Ratu Zakiyah-Najib Menang 76 Persen Hasil Real Count Tim Pemenangan
-
Bawaslu RI Dalami Keterkaitan 12 Orang Pelaku Politik Uang dengan Tim Kampanye di Serang
-
BRImo Tambahkan Fitur Dua Bahasa, Makin Mudah Digunakan