SuaraBanten.id - Pernikahan Dewi Perssik dengan Angga Wijaya yang berusia 5 tahun kini tengah berada di ujung tanduk.
Gonjang-ganjing akar masalah rumah tangga Dewi Perssik dan Angga Wijaya ramai mencuat di kalangan publik, mulai dari isu orang ketiga hingga urusan harta.
Salah satu isu yang ramai dibicarakan netizen di antaranya adalah Dewi Perssik melarang Angga Wijaya untuk bekerja.
Mantan istri Saipul Jamil tersebut mengaku tidak habis pikir. Pasalnya, dia memberikan Angga Wijaya modal untuk bekerja.
Baca Juga: Dewi Perssik Tak Terima Angga Wijaya Disebut Setia saat Istri Menunggu Kerja
"Aku mempersilakan dia main sinetron. Aku mempersilakan dia untuk berkegiatan. Aku bahkan memberikan modal buat suami aku. Berapa pun kamu minta, aku kasih untuk modalin kamu bekerja," ujarnya.
Mantan istri Aldi Taher tersebut juga kerap membiayai kebutuhan Angga Wijaya.
"Enggak ada. Kan ke mana-mana, keluar negeri, makan gue yang bayar. Enggak ada perhitungan, jangan ngitung-ngitung," ucapnya.
Dewi Perssik menilai pekerjaan Angga Wijaya hanya menemaninya di ranjang.
"Manajer itu yang mencari pekerjaan. Dia enggak mencari pekerjaan, pekerjaan yang datang sama aku. Aa itu cuma menemani aku di ranjang," pungkasnya ditilik dari YouTube TRANS TV Official pada Selasa (28/6/2022).
Baca Juga: Dewi Perssik Singgung Angga Wijaya Tak Bekerja: Dia Cuma Temanin Aku di Ranjang
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
Berita Terkait
-
Resmi Cerai dan Terbukti Selingkuhi Baim Wong, Paula Verhoeven Disebut Istri Nusyuz, Apa Itu?
-
Bandingkan Agnez Mo dan Nikita Mirzani, Dewi Perssik: Wanita Berprestasi Pasti Mantap
-
Nominal THR Dibandingkan dengan Ayu Ting Ting, Dewi Perssik Beri Reaksi Tak Terduga
-
Profil Neng Dessy, Pacar Saipul Jamil yang Tajir dan Punya Profesi Mentereng
-
Roro Fitria Rogoh Rp100 Juta untuk Biaya Anak, Ekspresi Dewi Perssik Disorot
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Ratu Zakiyah-Najib Unggul Quick Count, Direktur Tim Pemenangan: Masyarakat Ingin Perubahan
-
PSU Kabupaten Serang: Andika-Nanang Kalah Telak di Kandang Ratu Zakiyah
-
Ratu Zakiyah-Najib Menang 76 Persen Hasil Real Count Tim Pemenangan
-
Bawaslu RI Dalami Keterkaitan 12 Orang Pelaku Politik Uang dengan Tim Kampanye di Serang
-
BRImo Tambahkan Fitur Dua Bahasa, Makin Mudah Digunakan