SuaraBanten.id - Belum lama ini Nikita Mirzani kembali harus berurusan dengan hukum. Pada Rabu (15/6/2022) dini hari, sejumlah polisi mengepung rumah Nikita Mirzani.
Melalui live Instagram, Nikita Mirzani mengaku memang mangkir dari panggilan Polres Serang Kota atas laporan Dito Mahendra. Nikita Mirzani merasa janggal karena terdapat 12 surat panggilan hanya dalam waktu satu minggu.
Ini bukan pertama kali Nikita Mirzani terseret kasus hukum. Simak sederet kasus yang pernah membeli Nikita Mirzani berikut ini.
1. Nikita Mirzani vs Indra Tarigan
Baca Juga: Rumah Digerebek, Nikita Mirzani Akui Ada Kesalahpahaman dengan Polisi
Belum lama ini pula, Nikita Mirzani meluapkan rasa syukurnya setelah Indra Tarigan divonis 6 bulan penjara. Indra Tarigan yang berprofesi sebagai pengacara divonis bersalah atas laporan UU ITE Nikita Mirzani. Pasalnya saat saling serang di media sosial, Indra Tarigan mengunggah foto anak Nikita Mirzani dengan caption hinaan.
2. Nikita Mirzani vs Sajad Ukra
Kasus Nikita Mirzani dan mantan suaminya yang kedua, Sajad Ukra, belakangan mendapat sorotan pakar hukum pidana Universitas Al Azhar Indonesia, Prof Dr Suparji Ahmad. Sorotan itu terkait Nikita Mirzani yang telah ditetapkan sebagai tersangka atas dugaan menghalangi Sajad Ukra bertemu anak mereka, Azka, tetapi tak kunjung ditahan. Sementara itu, kepolisian dan kejaksaan mengaku belum menerima update terbaru kasus Nikita Mirzani yang satu ini.
3. Nikita Mirzani vs Isa Zega
Baru-baru ini, Adrena Isa Zega didakwa pasal berlapis atas dugaan memberikan keterangan palsu dan pencemaran nama baik terhadap Nikita Mirzani. Sebelumnya Nikita Mirzani dilaporkan dengan tuduhan menjadi dalang pemukulan terhadap Isa Zega. Namun Nikita Mirzani tidak terbukti sebagai dalang di balik penganiayaan sehingga Isa Zega dilaporkan balik.
Baca Juga: Gara-Gara Ini Dito Mahendra Polisikan Nikita Mirzani
4. Nikita Mirzani vs Habib Rizieq
Berita Terkait
-
Sedang Dibui, Penampilan Nikita Mirzani saat Jadi Saksi Sidang Isa Zega Tuai Sorotan
-
Sindir Nikita Mirzani, Fitri Salhuteru Cibir Saksi di Persidangan Isa Zega: Marahin Aja Pak Hakim
-
Lisa Mariana Nimbrung di Unggahan Terbaru Nikita Mirzani, Netizen: Najis, Pansos Mulu
-
Datangi Kantor Polda Metro Jaya, Penampilan Reza Gladys Diledek Norak
-
Kuasa Hukum Isa Zega Sebut Nikita Mirzani Tak Berkualitas Jadi Saksi
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Ratu Zakiyah-Najib Unggul Quick Count, Direktur Tim Pemenangan: Masyarakat Ingin Perubahan
-
PSU Kabupaten Serang: Andika-Nanang Kalah Telak di Kandang Ratu Zakiyah
-
Ratu Zakiyah-Najib Menang 76 Persen Hasil Real Count Tim Pemenangan
-
Bawaslu RI Dalami Keterkaitan 12 Orang Pelaku Politik Uang dengan Tim Kampanye di Serang
-
BRImo Tambahkan Fitur Dua Bahasa, Makin Mudah Digunakan