SuaraBanten.id - Sebuah video yang menunjukan seorang bayi di bawah lima tahun (balita) tampak sedih melihat pedagang kerupuk di lampu merah pinggir jalan baru-baru ini viral di media sosial.
Sebagaian orang dewasa mungkin mudah berempati saat melihat pedagang keliling banting tulang di tengah terik matahari. Meski demikian, tak hanya orang dewasa yang mempunyai rasa empat.
Video viral tersebut awalnya diunggah akun TikTok juniyuliana dan kembali diunggah oleh akun Intagram @memomedsos.
Dalam video tersebut, seorang balita tergerak hatinya ketika melihat pedagang kerupuk. Dalam unggahan itu, seorang ibu merekam anaknya yang baru berusia 3 tahun.
Mobil mereka saat itu sedang berhenti di lampu merah dan para pedagang keliling mulai menawarkan dagangannya.
Namun, tak disangka, balita bernama Austin itu berkata kasihan dengan seorang pedagang kerupuk.
"Kasihan Mami, omnya jual kerupuk di jalanan, panas-panas gitu. Kasihan mami, ayo kita beli kerupuknya," ujar Austin sembari menatap pedagang kerupuk itu.
Sontak video berisi Austin membeli kerupuk tersebut dari pedagang di lampu merah menyita perhatian publik. Banyak netizen yang memuji ibu dan balita tersebut.
"Interaksi orang tua dan anak yg aktif menciptakan empati yg besar kpd anaknya," tulis ab**.abi**********zqi
Baca Juga: Viral Temannya Tak Bayar Utang 2 Tahun, Perempuan Ini Punya Cara Jitu Untuk Menegur
"Gemes anaknya salut masih kecil udah punya jiwa sosial yg baik, semoga kelak menjadi anak yg bisa membanggakan orang tua y dek amiin," timpal res*******11
"Ini pasangan sempurna anak pinter bersama orang tua yg sering berinteraksi dan pandai mendidik," ungkap mha*******
"Dia lebih memiliki hati nurani ketimbang para pejabat publik," ujar soul_sep***_band*****
Berita Terkait
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Siapa Garuda Wisnu Satria Muda? Dikira Cuma Artis, padahal Kelompok Seniman Lokal Berprestasi
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
-
Pasien Speak Up tentang Kelakuan Oknum Dokter Nambah Lagi, Kali ini Terjadi di Malang
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Mau Dapat Saldo DANA Gratis, Buruan Klaim Link DANA Kaget Hari Ini
-
Tiga Begal di Rajeg dan Pasar Kemis Tangerang Diringkus Polisi
-
Klaim Link DANA Kaget Hari Ini, Dapatkan Rp500 Ribu Hingga JutaanBagi yang Tercepat!
-
Ada 1.152 TPS Rawan PSU Pilkada Kabupaten Serang, 7 Berstatus Sangat Rawan
-
Pemprov Banten Guyur Rp5 Miliar untuk Penanganan Banjir di Kota Tangerang