SuaraBanten.id - Raffi Ahmad sempat drop karena diduga kelelahan bekerja. Suami Nagita Slavina itu sampai kehilangan suaranya sewaktu sakit. Kondisi Raffi Ahmad membuat sang asisten, Sensen panik.
Sensen mengaku tidak bisa berpikir jernih ketika bosnya jatuh sakit. Sensen yang dulu pernah kehilangan Olga Syahputra langsung khawatir ketika Raffi Ahmad drop.
"Inget gak waktu suaranya sempet ilang? Aduh pikiran tuh udah jelek banget, ngawang kemana-mana. Takut," kata Sensen, asisten Raffi Ahmad seperti ditilik dari YouTube Melaney Ricardo pada Selasa (7/6/2022).
Rasa trauma pernah kehilangan Olga Syahputra membuat Sensen semakin takut. Sekadar informasi, Sensen merupakan asisten Olga Syahputra sebelum pindah jadi karyawan Raffi Ahmad.
"Masa gue harus kedua kalinya kehilangan orang yang gue sayang. Almarhum Olga tahun 2015 sakit," sambungnya.
Oleh karena itu, Sensen mengaku lebih tegas mengatur suami Nagita Slavina tersebut agar bisa menjaga kondisi kesehatannya.
"Makanya sekarang aku lebih galak dari Aa. Ya dia terima-terima aja. Waktu Olga dulu, gue biarin. Karena kalau kita enggak lebih galak dari dia, susah. Ada trauma," tuturnya.
Sensen mengungkap Raffi Ahmad merupakan sosok pekerja keras hingga lupa waktu beristirahat layaknya Olga Syahputra.
"Kalau waktunya istirahat, ya istirahat. Banyakin minum air putih. Aku ngelihat dia tuh udah kayak sosok almarhum Olga Syahputra nyari duitnya karena dia ngehidupin banyak karyawan," pungkasnya.
Baca Juga: Raffi Ahmad Kerja Berlebihan hingga Suaranya Hilang, Asisten Panik: Pikiran Udah Jelek
Beragam komentar diberikan oleh netizen usai menyimak pernyataan Sensen. Sejumlah netizen memuji dedikasi Raffi Ahmad dalam bekerja. Ada juga netizen lain yang mendoakan Raffi agar tetap sehat.
"Raffi emang kayak Olga," tulis netizen. "Raffi Ahmad top," kata yang lain. "Semoga selalu sehat," ujar netizen lainnya.
Berita Terkait
-
Rumah Diding Boneng Roboh, Raffi Ahmad Turun Tangan Beri Bantuan
-
Jejak Digital Aura Kasih Kembali Viral, Pernah Sebut Nagita Slavina Gendut
-
Raffi Ahmad Beli Jersey Jay Idzes Rp125 Juta, Hasil Lelang Disumbangkan untuk Sumatra
-
Raffi Ahmad Bikin Heboh Staf Liverpool Usai Pamer Foto Bersama Michael Owen di Andara
-
Sikap Tenang Raffi dan Nagita Hadapi Isu Miring soal Baby Lily Tuai Simpati
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Cek Jadwal KRL Rangkasbitung-Tanah Abang 2 Januari 2026: Kejar Kereta Pagi Biar Weekend Lebih Cepat
-
Destinasi Wisata Religi Terpopuler di Banten untuk Awali Tahun 2026 dengan Berkah
-
Melipir ke Cipanas Lebak! Ini 3 Hidden Gem Wisata Alam untuk Liburan Akhir Tahun 2025
-
Pemkot Tangsel Mampu Benahi Permasalahan Sampah, Pengamat: Ancaman Pidana Lingkungan Masih Prematur
-
Awalnya Dikira Keguguran, IRT di Serang Ternyata Tewas dengan Luka Tusuk Misterius