SuaraBanten.id - Balap Mobil listrik bertaraf Internasional, Formula E banyak menyita perhatian masyarakat Indonesia. Agenda tersebut digelar di Jakarta Internasional E-Prix Circuit (JIEC) Sabtu (4/6/2022).
Bukan cuma menarik para pecinta olahraga balap, sederet artis tampak penasaran dengan event satu ini. Mereka bahkan menyaksikan Formula E langsung pertandingan balap ini.
Sejumlah artis bahkan terlihat menikmati keseruan secara langsung dari kursi penonton. Seperti apa gaya artis nonton Formula E? Yuk, intip potretnya!
1. Thofu pakai baju sporty

Thariq Halilintar dan Fuji juga turut menikmati keseruan nonton balapan yang digelar di Jakarta tersebut. Kenakan outfit bergaya sporty, pasangan kekasih yang punya julukan Thofu ini berpose di depan garasi milik Tim Jaguar.
Meski memilih gaya santai, keduanya tetap tampil stylish saat menikmati pertandingan balap tersebut. Fuji dengan outfit merah mudanya, sementara Thariq dengan jaket hijaunya.
2. Ayu Dewi pakai setelah serba putih

Ayu Dewi membagikan potretnya saat menonton Formula E dari pinggir sirkuit. Tampil nyentrik, presenter satu ini mengenakan setelan kaos dan celana sport yang didominasi warna putih.
Gaya rambut berponi membuat Dewi tampak seperti anak muda saat turut memberikan dukungan kepada para pembalap.
Baca Juga: Terus Nyinyir Formula E, Mantan Juru Bicara PSI Ini Malah Diamuk Warganet
3. Irwansyah dan Zaskia Sungkar pakai sepatu couple
Nggak mau ketinggalan, Irwansyah juga datang ke JIEC bersama Zaskia Sungkar untuk menyaksikan Formula E. Irwan bahkan berkesempatan berpose di depan Mobil Tim Jaguar dengan sang istri. Meski pakai outfit dengan warna berbeda, namun keduanya tampil kompak dengan sneakers couple berwarna abu-abu.
4. Celine Evangelista tetap cantik meski panas-panasan
Seru-seruan di pinggir sirkuit, Celine Evangelista juga turut menyaksikan aksi para pembalap Formula E. Ibu empat anak tersebut tetap cetar dengan meski berpanas-panasan bersama dengan penonton lain.
Agar tidak kepanasan, topi jadi aksesoris pelengkap outfit santai ala mantan Istri Stefan William tersebut.
5. Juragan 99 jadi sponsor
Salah satu produk dari Juragan 99 Gilang Widya Pramana menjadi salah satu sponsor Formula E. Tak heran jika pengusaha satu ini turut hadir disana. Ia datang menyaksikan jalannya pertandingan dari kursi penonton.
Tak sendiri, salah satu crazy rich Indonesia tersebut datang bersama sang istri, Shandy Purnamasari. Itu dia beberapa gaya artis nonton Formula E yang sporty, namun tetap stylish.
Berita Terkait
-
Haji Faisal Ayah Fuji Ulang Tahun ke-56, Ucapan Venna Melinda Tuai Sorotan
-
Pendeta ini Tulis Pesan untuk Celine Evangelista dan Ruben Onsu yang Kini Mualaf
-
Perjalanan Spiritual Celine Evangelista, Mualaf hingga Berhijab: Sempat Ada Rasa Takut
-
Adu Skill ala Fuji dan Mayang: Split vs Diving, Ada yang FYP sampai Ditonton 30 Juta Kali
-
Kena Tegur Bahas Fuji saat Live TikTok, Pendidikan Ayah Aisar Khaled Bukan Kaleng-kaleng
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Perhiasan Batu Alam Lokal Go Internasional Bersama BRI
-
Auto Cuan Jelang Akhir Pekan, Buruan Klaim Saldo DANA Gratis 18 April 2025
-
Sungai Ciawi Meluap, 3 Kampung di Pandeglang Diterjang Banjir Bandang
-
Zeky Yamani Jadi Tersangka Korupsi Pegelolaan Sampah di Tangsel, Diduga Terima Rp15,4 Miliar
-
Mau Dapat Saldo DANA Gratis, Buruan Klaim Link DANA Kaget Hari Ini