SuaraBanten.id - Jelang Idul Fitri 1443 Hijriyah, Rafathar dijemput Nagita Slavina dari program pesantren kilat di Bayt Quran.
Para pengurus pesantren Bayt Quran akan pulang kampung sehingga Rafathar harus dipulangkan ke rumah Nagita Slavina dan Raffi Ahmad.
"Tadi kata Pak ustaz, pada mau mudik. Jadi, Rafathar pulang dulu. Nah, nanti dilihat dulu kelakuannya. Di rumah nanti dilihat dulu sama Mama, sama Papa," ujar Nagita Slavina.
Walau dipulangkan sementara, Raffi Ahmad dan Nagita Slavina mengancam akan mengembalikan Rafathar ke pesantren jikalau tetap berkelakuan buruk.
Baca Juga: Dijenguk Nagita Slavina di Pesantren, Rafathar Nangis Minta Maaf dan Ingin Pulang
"Kalau ternyata nanti abis Lebaran masih enggak nurut, baru bener-bener gimana?" sambungnya.
Sementara itu, Rafathar menegaskan siap jikalau harus dikembalikan ke pesantren lagi.
"Oke, siap. Deal. Janji Aa enggak marah-marah lagi, nurut, makan apa aja, baju terserah Mama, salat nurut," balas Rafathar dikutip dari YouTube Rans Entertainment.
Rafathar juga mengaku bersalah kepada Nagita Slavina dan Raffi Ahmad soal perilakunya yang buruk selama di rumah.
"Maaf ya, Mama. Aa janji enggak bakal marah-marah lagi, udah tahu salahnya suka marah-marah, enggak nurut," katanya.
Baca Juga: Tahun Lalu, Raffi Ahmad Sempat Singgung Isu Perselingkuhan Amanda Manopo dan Arya Saloka
Perihal itu, beberapa netizen ikut memberikan respons dan komentar yang beragam.
Berita Terkait
-
7 Fakta Menarik Bunga Lily of the Valley, Hiasan Kue Ultah Putri Raffi-Nagita
-
Teka-teki Orang Tua Kandung Lily Anak Raffi Ahmad, Kini Ulang Tahun yang Pertama
-
Satu-satunya Anak Perempuan Raffi Ahmad, Kue Ultah Lily Buat Salah Fokus
-
10 Potret Ulang Tahun Lily Anak ke-3 Raffi Ahmad, Dirayakan Sederhana
-
Raffi Ahmad Akhirnya Ungkap Foto Bayi Lily, Doa Haru Nagita Slavina di Ultah Anak Disorot
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Pantang Kalah! Ini Potensi Bencana Timnas Indonesia U-17 Jika Kalah Lawan Yaman
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan RAM 8 GB Terbaik April 2025
-
Kurs Rupiah Selangkah Lagi Rp17.000 per Dolar AS, Donald Trump Biang Keroknya
-
Libur Lebaran Usai, Harga Emas Antam Merosot Rp23.000 Jadi Rp1.758.000/Gram
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Lahir 2019, Berkat BRI Kini UMKM Unici Songket Silungkang Tembus Pasar Internasional
-
BRI Siapkan Posko Mudik BUMN untuk Kenyamanan Pemudik Arus Balik Lebaran 2025
-
Pendapatan dari Penyewaan Kuda Saat Libur Lebaran di Pantai Begendur Melonjak
-
Kakek di Serang Hilang Saat Cari Melinjo di Hutan Pabuaran
-
Polisi Wanti-wanti Nahkoda Kapal di Pantai Tanjung Pasir, Jangan Lebihi Kapasitas!