SuaraBanten.id - Sulam bibir paling banyak di kalangan wanita. Ini dilakukan untuk memiliki warna lebih natural sesuai keinginan tanpa perlu menggunakan lipstik. Meski cukup mahal, sulam bibir digemari karena bisa bertahan dalam waktu dua sampai tiga tahun.
Walaupun memakan banyak biaya, penampilan sempurna merupakan salah satu hal penting. Terlebih bagi para artis. Oleh sebab itu, para artis tak berhenti memperbaiki penampilan dengan beragam cara. Salah satunya sulam bibir yang kini bukan hal baru dan tabu.
Siapa saja artis yang sudah menyulam bibirnya? Simak ulasan artis sulam bibir berikut ini.
1. Syahrini
Baca Juga: 6 Artis Lakukan Sulam Bibir, Demi Tampil Lebih Cantik dan Seksi
Syahrini pertama kali melakukan sulam bibir pada 2014. Sulam bibir crystal yang dilakukan Syahrini berbahan herbal sehingga dijamin aman. Syahrini melakukan sulam bibir sebelum travelling 3 minggu di Amerika. Ia ingin tampil cantik dalam liburannya tanpa memoles lipstik setiap saat. Setelah sulam alis, Syahrini merasa bibirnya semakin bersinar dan seksi.
2. Sarwendah
Sarwendah melakukan sulam bibir atas izin Ruben Onsu pada 2015. Bahkan prosedur sulam bibir yang dilakukan Sarwendah adalah hadiah spesial dari sang suami. Rupanya Sarwendah sudah ingin sulam bibir saat hamil anak pertama. Setelah melahirkan Thalia Putri Onsu, keinginan Sarwendah langsung diwujudkan Ruben.
3. Dewi Persik
Dewi Persik telah melakukan sulam bibir sejak 2016 silam. Bahkan ia beberapa kali melakukannya karena ingin mengganti warna bibir. Dewi Persik memilih sulam bibir crystal yang hasilnya amat cantik. Menurut Dewi Persik alias Depe, tak ada efek samping dari sulam bibir selain tidak bisa ciuman dengan sang suami untuk sementara waktu.
Baca Juga: 10 Artis Keturunan Sunda, Cantik-Cantik dan Berbakat
4. Barbie Kumalasari
Berita Terkait
-
Adu Harga dan Karat Cincin Lamaran Luna Maya Versus Syahrini
-
Kisah Cinta Luna Maya, Ditinggal Reino Barack Nikah di Jepang, Kini Dilamar Maxime di Jepang
-
Cara Syahrini Bersih-bersih Mikrofon Sebelum Dipakai Tuai Pro-Kontra, Bagaimana Seharusnya?
-
Lita Gading Puji Cara Syahrini dan Reino Barack Jaga Privasi Princess R: Jangan Eksploitasi Anak!
-
Tak Perlihatkan Wajah Princess R, Syahrini Diacungi Jempol oleh Psikolog
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Mau Dapat Saldo DANA Gratis, Buruan Klaim Link DANA Kaget Hari Ini
-
Tiga Begal di Rajeg dan Pasar Kemis Tangerang Diringkus Polisi
-
Klaim Link DANA Kaget Hari Ini, Dapatkan Rp500 Ribu Hingga JutaanBagi yang Tercepat!
-
Ada 1.152 TPS Rawan PSU Pilkada Kabupaten Serang, 7 Berstatus Sangat Rawan
-
Pemprov Banten Guyur Rp5 Miliar untuk Penanganan Banjir di Kota Tangerang