Saking murkanya, pelatih berusia 52 tahun ini bahkan mengancam Asnawi tidak bakal dipanggil ke timnas lagi jika bertindak seperti itu.
"Setelah makan siang, saya memarahi Asnawi dan mengatakan jika itu terjadi sekali lagi saat saya melatih, jangan pernah berpikir untuk datang ke tim nasional!" tegasnya.
"Semua orang di lapangan adalah lawan, tapi betapa sedihnya pemain itu karena tidak mencetak gol penalti. Tidak dapat diterima merayakan gol di bangku lawan," tambahnya.
Terlepas dari hal itu, kini timnas Indonesia harus mengalihkan fokus ke babak final Piala AFF 2020. Thailand akan menjadi lawan skuad Garuda di final.
Baca Juga: Nutrisi Makanan Skuad Garuda Terbatas, Shin Tae-yong Khawatir Kondisi Fisik Pemain
Pertandingan pamungkas Piala AFF 2020 ini bakal digelar dalam dua leg yang dijadwalkan pada 29 Desember dan 1 Januari 2022.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Rafael Struick Menghilang 2 Bulan Jelang Bela Timnas Indonesia
-
Bela Timnas Indonesia, Eliano Reijnders Curhat Soal Kegagalan
-
Ciro Alves Naturalisasi, tapi Dua Hal Ini Bisa Hambat Dirinya untuk Bersaing di Skuat Garuda
-
Rusia Ngebet Lawan Timnas Indonesia, Anak Buah Vladimir Putin Buka Suara
-
Rekam Jejak Johnny Jansen, Pernah Sindir Shin Tae-yong kini Bakal Latih Bali United
Tag
Terpopuler
- Joey Pelupessy Mengeluh Usai Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa...
- 7 Produk Viva Ampuh Hilangkan Flek Hitam: Wajah Cerah, Harga Ramah Mulai Rp13 Ribuan
- Apa Hukum Gagal Bayar Pinjol Legal OJK 2025? Bikin Nama Buruk hingga Terancam Pidana!
- Pascal Struijk Tak Ada di Skuat Leeds United, ke Indonesia Urus Naturalisasi?
- CEK FAKTA: Kabar Program Pembuatan SIM Gratis Tahun 2025
Pilihan
-
Ahmad Dhani Hubungi Rayen Pono usai Dilaporkan, tapi Bukan Ngajak Damai Malah Meledek: Arogan!
-
6 Rekomendasi HP Mirip iPhone, Mulai Rp 1,1 Jutaan Terbaik Mei 2025
-
Moeldoko Minta Habisi Preman di Proyek Pabrik Mobil Listrik Subang: Ganggu Orang Cari Kerja Saja!
-
Rekam Jejak Johnny Jansen, Pernah Sindir Shin Tae-yong kini Bakal Latih Bali United
-
Harga Emas Hari Ini Kompak Anjlok, Berikut Daftarnya di Pegadaian
Terkini
-
BRI Bangun Masa Depan Pendidikan Lewat Program Ini Sekolahku di Hardiknas 2025
-
Sejarah Tradisi Seba Baduy, Makna, dan Tujuan Dilakukannya
-
Tawuran Pelajar Berdarah di Serang: Saling Tantang di IG Berujung Tangis di Kantor Polisi
-
Klaim Link DANA Kaget Hari Ini, Auto Cuan di Hari Buruh
-
Apresiasi kepada Nasabah, BRI Hadirkan Hadiah Menarik di BRImo FSTVL 2024