SuaraBanten.id - Kabar duka datang dari Banten, tepatnya di Kota Serang, yakni mantan Wakil Wali kota Serang Sulhi Khoir meninggal dunia.
Kabar kepergian eks orang nomor dua di Kota Serang itu tersebar di grup awak media dan Humas Kota Serang.
Diketahui, Sulhi Khoir wafat di Rumah Sakit dr. Dradjat Prawiranegara, Kabupaten Serang, Jumat (24/12/2021) pukul 17.45 WIB.
“Berita duka innalillahi wa innalillahi rojiun telah berpulang kerahmattullah Bapak Sulhi khoir. Rencana almarhum akan dikebumukan di kampung halaman Badamusalam (Kasemen) Kota Serang,” kabar tersebut.
Baca Juga: Santri Korban Tenggelam di Sungai Ciranjang Ditemukan Meninggal Dunia di Mande
Kepala Badan Pendapatan Daerah Kota Serang W Hari Pamungkas membenarkan informasi tersebut.
Ia mengaku sangat kehilangan sosok teladan yang banyak memberi contoh baik kepada pegawai di Pemkot Serang, semasa hidup dan menjabat sebagai Wakil Wali Kota Serang.
“Beliau orang baik, semoga husnul khotimah. Dulu almarhum waktu berkarir sebagai pejabat daerah banyak memberikan arahan dan contoh bawahan. Beliau sosok yang dikenal tidak pernah marah. Menegur pegawai selalu dengan bahasa sopan, bahasa yang enak diterima. Kami sebagai bawahannya sangat berduka sekali dan kehilangan figur seperti almarhum,” kata Hari.
Berita Terkait
-
Kabar Duka, Komedian Sung Yong Meninggal Dunia
-
Kecewa Tidak Lulus Ujian, Siswa di China Tikam Murid Lain: 8 Orang Tewas 17 Luka-luka
-
Istri Piet Pagau Meninggal Dunia, Keluarga Raffi Ahmad Berduka
-
Janji Ikang Fawzi Jalankan Wasiat Marissa Haque: Sesuai Selera Istriku!
-
Aktor Korea Song Jae-rim Meninggal Dunia, Polisi Duga Akibat Bunuh Diri
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Berapa Harga Garmin Venu 3 dan Spesifikasinya
-
Eks Kabid BPBD Banten Dituntut 4 Tahun Penjara Gegara Pengadaan Laptop Fiktif
-
Tabrakan Mobil Polisi di Cadasari Pandeglang Diduga Dipicu Karena ODGJ Ngamuk
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab