SuaraBanten.id - Sebuah video yang memperlihatkan wanita paruh baya memakai tanktop merah pukuli anjing viral di media sosial.
Dalam video viral tersebut tampak anjing dipukuli wanita yang diduga merupakan pemiliknya memukuli anjing menggunakan bambu gagang sapu lidi.
Video anjing dipukuli pemilik itu viral setelah diunggah akun Twitter @txtdaritng, Rabu (15/12/2021).
Nampak seekor Anjing dipukuli di depan pagar rumah oleh seorang perempuan mengenakan pakaian warna merah.
Baca Juga: Viral! Marah-marah Saat Diintip Dua Laki-laki, Siapa Sebenarnya Selebgram Tante Sisca?
Diduga wanita tersebut emosi karena anjingnya merusak sebuah sapu lidi.
Angkat suara soal pemukulan anjing tersebut, Ketua Komunitas Rumah SinggahClaw, Bimbim mengatakan, peristiwa pemukulan anjing itu terjadi di Poris Indah, Cipondoh, Kota Tangerang, Senin (13/12/2021) siang.
Saat ini, lanjut Bimbim, anjing yang dipukuli oleh pemiliknya itu telah diamankan olehnya.
"Udah sama saya udah aman, posisi anjing udah di klinik trauma berat yah. Baru masuk 2 hari," kata bimbim saat dihubungi, Rabu (15/12/2021).
Bimbim juga mengatakan, akibat perbuatan perempuan berinsial EN itu, telah dilaporkan ke pihak kepolisian Selasa (14/12/2021) kemarin.
Baca Juga: Heboh Penari Perut, Keluarga Eks Dirut TJ Ancam Polisikan Adi Kurnia Jika Tak Minta Maaf
"(Dilaporkan) ke polsek, polsek dulu polsek cipondoh," ungkapnya.
Lebih lajut, Bimbim menuturkan, EN dilaporkan ke polisi dengan pasal 302 tentang Perlindungan Hewan dengan hukuman 9 bulan penjara.
"Itu 9 bulan sih pidana, tergantung hasil pemeriksaan kaya gimana," pungkasnya.
Sementara itu, hingga berita ini diupload Kapolsek Cipondoh Kompol Ubaidillah belum bisa memberikan terkait pelaporan itu. Saat SuaraBanten.id menghubungi Ubaidillah tidak ada jawaban dari yang bersangkutan.
Berita Terkait
-
Viral, Apakah 'Meminum Retinol' Benar-benar Bisa Memperbaiki Kulit?
-
Viral Cara Wanita Hindari Pertanyaan 'Kapan Kawin' Saat Lebaran, yang Tanya Kena Mental
-
Selain Donatur Dilarang Ngatur: Apakah Pria Harus Kaya untuk Dicintai?
-
8 Startup Kosmetik Lokal yang Dimiliki Wanita, Kualitasnya Tak Kalah dari Brand Luar
-
Kisah Heroik Sugianto, WNI yang Jadi 'Pahlawan' dalam Tragedi Kebakaran Korea Selatan
Tag
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Terupdate April 2025, Mulai Rp 2 Jutaan
-
Donald Trump Resmi Umumkan Tarif Baru, Ekonomi Indonesia Terancam Kena Dampak!
-
Antara Pangan Instan dan Kampanye Sehat, Ironi Spanduk di Pasar Tradisional
-
Link Live Streaming AC Milan vs Inter Milan: Duel Panas Derby Della Madonnina
-
FULL TIME! Yuran Fernandes Pahlawan, PSM Makassar Kalahkan CAHN FC
Terkini
-
Libur Lebaran, Pantai Anyer Serang Dipadati Pengunjung
-
Jalur Wisata Pantai Anyer Padat, Polres Cilegon Berlakukan Delay System
-
Antisipasi Kepadatan Libur Lebaran, Jalur Wisata Menuju Pantai Anyer Diterapkan One Way
-
BRI Imbau: Waspada Modus Penipuan Siber Selama Lebaran 2025
-
Sinergi BRI dan Komunitas Lokal dalam Restorasi Ekosistem Laut Gili Matra