SuaraBanten.id - Anak Lina Jubaedah dari hasil pernikahan Teddy Pardiayana dikabarkan saat ini sedang hidup sengsara. Bahkan, anaknya yang bernama Bintang kini tinggal di rumah gubuk.
Saat ini, hak asuh Bintang ditanggung oleh Tedy hasil pernikahan dengan mantan istri Sule tersebut.
Adanya kabar tersebut langsung ditanggapi oleh Putri Delina. Dia menegaskan dirinya tidak tahu menahu mengenai kabar Bintang.
Lebih dari itu, Putri menegaskan bahwa dirinya pun tidak tahu dimana tempat tinggal Bintang.
Baca Juga: Cupi Cupita Disebut Nikah karena Dijodohkan, Sahabat Ungkap Faktanya
"Tempat tinggalnya saja Putri nggak dikasih tahu. Kalau (hidup Bintang tidak terjamin) Putri nggak tahu. Masalah rumah itu Putri nggak tahu," kata Putri Delina, menyadur dari Herstory -jaringan Suara.com, Sabtu (20/11/2021).
Bicara komunikasi cukup lancar. Hanya saja, Putri mengaku bahwa dirinya memang cukup lama tidak bertemu lagi Bintang.
"Kadang-kadang kunjungi ke sana juga. Komunikasi masih jalan juga. Terakhir mungkin sudah lama banget ketemunya. Jadi kalau minta ketemu dicari di tengah-tengah, diluar," jelas Putri Delina.
Mengenai keadaan Bintang yang cukup memprihatikan, Putri mengaku sebetulnya sudah berkomunikasi dengan Teddy Pardiyana.
Lebih dari itu, Putri menegaskan bahwa dirinya juga sudah berusaha mengajak Teddy untuk bertemu. Hanya saja, sejauh ini Putri merasa memang belum ketemu waktu yang tepat.
Baca Juga: 8 Momen Cupi Cupita Hapus Tato, Rela Sakit Demi Suami
"Ada waktu kemarin aku sudah bilang juga. Sekarang lagi nunggu waktunya juga," tambah Putri Delina.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
5 Artis Dijodoh-jodohkan dengan Sule, Terbaru Rossa sampai Kebayang Jadi Mertua Mahalini
-
Terungkap Outfit Fantastis Seskab Teddy, Netizen Ikut Hitung-Hitungan Gaji:
-
Rossa Mendadak Dijodohkan Dengan Sule yang Masih Menduda : Aku Jadi Mertua Mahalini Dong
-
Diminta Prabowo dan Sekkab Teddy Hidupkan Lagi Penjurusan di SMA, Abdul Mu'ti Curhat Dicecar DPR
-
Rossa Ingin Punya Suami Lucu, Luna Maya: Sama Sule Aja!
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
- Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
- Pemprov Kalbar Luncurkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pilihan
-
Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen, Pengacara Ini Batal Ikut Gugat Ijazah Jokowi
-
Penggugat Ijazah Palsu Jokowi Tunjuk Guru Besar UNS Jadi Mediator
-
Sri Mulyani Bocorkan 5 Kesepakatan RI-AS Untuk Batalkan Tarif Trump
-
Meski Ekonomi Lesu, Sri Mulyani Sebut Masyarakat Tetap Rajin Bayar Pajak
-
Sri Mulyani Sebut Rupiah Tahan Banting
Terkini
-
BRI Hadirkan Layanan Keuangan Hingga ke Pelosok Negeri Melalui 1,2 Juta AgenBRILink
-
Melalui Program BRInita, BRI Terus Berkomitmen Berdayakan Wanita Indonesia
-
Sejarah Geger Cilegon, Serangan Fajar Petani Banten Jihad Usir Belanda
-
Mau Dapat Saldo DANA Gratis Malam Ini? Yuk Klaim di Sini!
-
Pandangan Psikolog Soal Pelaku Mutilasi di Serang, Termasuk Psikopat?