SuaraBanten.id - Pelaku pembunuhan JA (45), pria tewas bersimbah darah di Pos SAR BPBD Kabupaten Serang yang berada di Pantai Marbella ditangkap.
Pelaku pembunuhan berinsial SL diamankan petugas setelah buron beberapa hari. Saat ini Satuan Reserse Kriminal atau Satreskrim Polres Cilegon sedang melakukan pemeriksaan terhadap pelaku.
Kasat Reskrim Polres Cilegon, AKP Arief Nazarudin membenarkan penangkapan pelaku pembunuhan sadis tersebut.
“Alhamdulillah sudah diamankan subuh tadi kira-kira jam setengah 3. Sekarang lagi proses BAP (Berita Acara Perkara),” ujar Kasat melalui keterangannya, Selasa (12/10/2021).
Baca Juga: Terungkap, Mayat Bersimbah Darah di Pos SAR Pantai Marbella Ternyata Dibunuh Tetangganya
Diberitakan sebelumnya, sosok laki-laki bersimbah darah ditemukan di dalam pos SAR BPBD Kabupaten Serang di area pantai Marbella Anyer, Desa Bandulu, Kecamatan Anyer, Kabupaten Serang pada Minggu (10/10/2021).
Laki-laki yang diketahui berisial JA (27) warga Kampung Ranca Lembang RT 001 RW 002 Desa Bandulu, Kecamatan Anyer, Kabupaten Serang ditemukan sekitar pukul 01.00 WIB di dalam pos SAR BPBD Kabupaten Serang dengan kondisi bersimbah darah akibat luka robek pada bagian perut dan tangan kanan korban. Korban diduga jadi korban pembunuhan.
Berita Terkait
-
Geger Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan di Padang Pariaman, Gubernur Sumbar Minta Pelaku Dihukum Berat
-
Kengerian Mengintai Warga! Psikopat Pelaku Pembunuhan Berantai Kabur dari Penjara
-
Kepolosan Paman Pegi Kasus Vina Cirebon: Jujur Pernah Bayar PSK hingga Urusan Ranjang
-
Desas Desus Warganet Kasus Vina Cirebon: Kapal Penyeludup Narkoba dan Sepak Terjang Rudiana
-
65 Pengacara dari Berbagai Wilayah Bakal Dampingi Pegi Setiawan, Dibayar Berapa?
Tag
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
-
Komersialisasi Bandara IKN Tunggu Revisi Perpres 131/2023, Kata Wamenhub Suntana
Terkini
-
Eks Kabid BPBD Banten Dituntut 4 Tahun Penjara Gegara Pengadaan Laptop Fiktif
-
Tabrakan Mobil Polisi di Cadasari Pandeglang Diduga Dipicu Karena ODGJ Ngamuk
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab
-
Pelaku Penganiayaan Sekuriti di Serang Ditangkap, Salah Satunya Anak Anggota DPRD Banten