Scroll untuk membaca artikel
Pebriansyah Ariefana
Kamis, 16 September 2021 | 17:04 WIB
Madrasah di Cilegon Banten hancur diterjang badai dan angin kencang. Sebanyak dua ruang kelas di Madrasah Diniyah Takmiliyah Awaliyah (MDTA) Baiturrohman di Lingkungan Dukuh, Kelurahan Banjarnegara, Kecamatan Ciwandan, Kota Cilegon ambruk. (Bantennews)

Meskipun begitu, hingga saat ini belum ada bantuan yang datang untuk pembangunan sekolah itu.

“Mudah-mudahan aja ada yang bantu, karena kalau begini terus kasihan sama anak-anak. Semangat belajarnya tinggi, tapi ruang kelasnya rusak,” imbuhnya.

Load More