SuaraBanten.id - Penyuplai sabu ke Coki Pardede ternyata seorang perempuan. Perempuan berinisial WLY suplay sabu ke Coki Pardede diungkap Kasat Narkoba Polres Metro Tangerang Kota, AKBP Pratomo Widodo, Kamis (2/9/2021) saat ditemui di Polres Metro Tangerang Kota.
Pratomo mengatakan, WLY merupakan teman perempuannya Coki Pardede.
"(WLY) Iya berjenis kelamin perempuan, " ujar Pratomo kepada wartawan, Kamis (2/9/2021).
Pratomo juga mengatakan, Coki Pardede terima sabu dari WLY. Namun, dirinya tidak bisa memberikan keterangan detil.
Baca Juga: Coki Pardede Positif Methamphetamine dan Amphetamine
"(WLY) Ini adalah pemberi barangnya ya," tandasnya.
Berdasarkan hasil tes urine yang dilakukan Polres Metro Tangerang Kota Komika Coki Pardede positif Amfetamin.
"Hasil tes urin sudah kita lajukan pemeriksaan dan positif amfetamin," ujar Kasat Narkoba Polres Metro Tangerang Kota, AKBP Pratomo Widodo saat ditemui di Polres Metro Tangerang, Kamis (2/9/2021).
Pratomo tidak bisa menjelaskan berapa berat dari narkoba tersebut. Namun, Ia hanya menyebut, barang bukti yang diamankan pihak kepolisian adalah alat hisab dan sabu.
Baca Juga: Penampakan Coki Pardede Saat Digiring ke Polres Metro Tangerang
Kontributor : Muhammad Jehan Nurhakim
Berita Terkait
-
Kisah Cupi Cupita Disawer Rp 150 Juta hingga Tolak Mobil Fortuner Gegara Diajak Ngamar
-
Pernah Tiduri Lebih dari 20 Cewek, Jefri Nichol Disebut Satria Mahathir Versi Artis
-
Jefri Nichol Sudah Tidur bareng Lebih dari 20 Cewek dan Pernah Selingkuh
-
Drama Pengejaran Truk Kontainer di Tangerang: 3 Pengendara Luka, Sopir Babak Belur
-
Foto Bareng Anies Baswedan dan Coki Pardede di Polarisasi Musikal, Netizen: Akhirnya Paman Jadi Anak Abah
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Eks Kabid BPBD Banten Dituntut 4 Tahun Penjara Gegara Pengadaan Laptop Fiktif
-
Tabrakan Mobil Polisi di Cadasari Pandeglang Diduga Dipicu Karena ODGJ Ngamuk
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab
-
Pelaku Penganiayaan Sekuriti di Serang Ditangkap, Salah Satunya Anak Anggota DPRD Banten