SuaraBanten.id - Asrama Polisi Tangerang terbakar, tujuh bangunan dilalap api.
Asrama Polisi Polres metro Tangerang Kota dilalap api. Sebanyak tujuh rumah di asrama yang berlokasi di Pasar Baru, jl KS Tubun, Karawaci, Kota Tangerang terbakar.
"Ada 7 rumah (terbakar), 5 rumah rusak berat dan 2 rumah ringan," ujar Kapolsek Karawaci Kompol Bagin Barus saat ditemui dilokasi, Jumat (2/4/2021).
Bagin menjelaskan peristiwa itu terjadi pada Jumat (2/4/2021) pukul 5.30 WIB. Sebanyak 7 armada damkar dikerahkan ke lokasi untuk melakukan pemadaman.
"Dengan bantuan dari 7 damkar dengan bergerak cepat (api) berhasil dipadamkan (pukul) 7.30 WIB," tuturnya.
Bagin mengatakan, dalam insiden itu satu orang mengalami luka ringan. Kini korban sudah dibawa kerumah keluarganya.
"Meninggal dunia tidak ada, luka bakar ringan. Tapi sudah kembali kerumah keluarganya," katanya.
Sementara itu warga setempat, Hendra menceritakan jika dirinya mengetahui peristiwa kebakaran itu berawal dari teriakan orang tuanya.
"Saya habis salat subuh, tiba- tiba ibu saya dan warga teriak 'kebakaran-kebakaran'. Saya pun segera bergegas menuju lokasi," tuturnya.
Hendra mengatakan sumber api itu berasal dari warung kecil yang berada di sekitar perumahan. Namun dirinya tidak mengetahui penyebabnya lebih jelasnya.
Berita Terkait
-
LPKR Raup Laba Bersih Rp 18,7 Triliun di 2024, Ditopang Kinerja Bisnis dan Investasi Aset Strategis
-
CEK FAKTA: Pagar Laut dari Bambu Diganti Beton
-
Success Story Wali Kota Tangerang Sachrudin: Perjalanan Honorer Jadi Orang Nomor Satu di Tangerang
-
Kasus ABG Digilir di Asrama Polisi, Komisi VIII DPR: Di Mana Lagi Anak-anak Merasa Aman?
-
Puncak Arus Mudik Pelabuhan Merak Diprediksi H-3, Ganjil Genap dan Delaying System Diberlakukan
Tag
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Prabowo Percaya Diri Lawan Tarif Trump: Tidak Perlu Ada Rasa Kuatir!
-
Magisnya Syawalan Mangkunegaran: Tradisi yang Mengumpulkan Hati Keluarga dan Masyarakat
-
PT JMTO Bantah Abu Janda Jadi Komisaris, Kementerian BUMN Bungkam
-
Pantang Kalah! Ini Potensi Bencana Timnas Indonesia U-17 Jika Kalah Lawan Yaman
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan RAM 8 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025 Jadi Langkah Gelap Ruang Jiwa untuk Memperluas Jangkauan Pasar
-
Lahir 2019, Berkat BRI Kini UMKM Unici Songket Silungkang Tembus Pasar Internasional
-
BRI Siapkan Posko Mudik BUMN untuk Kenyamanan Pemudik Arus Balik Lebaran 2025
-
Pendapatan dari Penyewaan Kuda Saat Libur Lebaran di Pantai Begendur Melonjak
-
Kakek di Serang Hilang Saat Cari Melinjo di Hutan Pabuaran