SuaraBanten.id - Keputusan Habib Rizieq mau tes COVID-19 dipuji epidemiolog. Sebab jika Habib Rizieq positif corona bisa langsung dilakukan tracing.
Sejak pulang dari Arab Saudi, Habib Rizieq safari bertemu dengan banyak orang. Bahkan dia mengumpulkan massa di jalan hingga di acara pernikahan rumahnya.
Menjalani swab test, kata epidemiolog Dicky Budiman sangat penting untuk memastikan kondisi kesehatan seseorang.
"Karena ini penting untuk memastikan kesehatannya sendiri, termasuk untuk keluarganya dan untuk memastikan bahwa kalau ternyata positif, untuk melakukan tracing pada orang-orang," kata Dicky, Jumat (27/11/2020).
Baca Juga: Demo Tolak Habib Rizieq di DPRD Sumut: Kehadirannya Buat Perpecahan
Jika hasil diagnosis positif, maka tracing bisa dilakukan, baik terhadap keluarga maupun, pihak lain.
Mereka yang merasa pernah berkontak dengan Habib Rizieq juga wajib untuk melaporkan kepada dinas kesehatan terdekat.
Menurut Dicky perlu ada tanggung jawab moral bagi orang-orang yang pernah terdeteksi positif Covid-19.
Wali Kota Bogor Bima Arya Sugiarto mengatakan Habib Rizieq Shihab menjalani swab test di Rumah Sakit UMMI Bogor, hari ini.
Swab test akan dijalani Habib Rizieq setelah sejak Rabu (26/11/2020) dirawat di rumah sakit tersebut.
Baca Juga: Menantu Ungkap Kondisi Habib Rizieq Siang Ini
"Beliau (Habib Rizieq) sudah berkenan untuk dilakukan swab test atau PCR. Tapi harus berkonsultasi dulu dengan dokter pribadinya dulu," kata Bima Arya dalam laporan SuaraJakarta.id.
Bima meyakinkan kepada keluarga Habib Rizieq agar mengikuti swab test.
Tag
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
- Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
- Pemprov Kalbar Luncurkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi Pelembap untuk Remaja, Aman dengan Harga Terjangkau
-
Harga Emas Antam Berbalik Meroket Jadi Rp1.986.000/Gram Hari Ini
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Kulit Berminyak, Aman Tak Menyumbat Pori-pori
-
Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen, Pengacara Ini Batal Ikut Gugat Ijazah Jokowi
Terkini
-
Kasus Dugaan Pertamax Oplosan di SPBU Ciceri Naik ke Penyidikan
-
BRI Hadirkan Layanan Keuangan Hingga ke Pelosok Negeri Melalui 1,2 Juta AgenBRILink
-
Melalui Program BRInita, BRI Terus Berkomitmen Berdayakan Wanita Indonesia
-
Sejarah Geger Cilegon, Serangan Fajar Petani Banten Jihad Usir Belanda
-
Mau Dapat Saldo DANA Gratis Malam Ini? Yuk Klaim di Sini!