SuaraBanten.id - Iis Rosita Dewi ikut ditangkap KPK bersama suaminya, Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo. Iis Rosita Dewi ini juga anggota DPR di komisi V, yang juga bermitra dengan suaminya sebagai menteri.
Iis Rosita Dewi turut ditangkap penyidik KPK sepulang dari Amerika Serikat. Sosok Iis Rosita Dewi yang gemar memakai barang mewah menjadi sorotan publik.
Dalam akun media sosial Instagram miliknya @iisedhyprabowo, Iis beberapa kali mengunggah foto kegiatannya dalam berbagai momen.
Sejak Edhy terpilih menjadi menteri, Iis juga kerap kali ikut mendampingi Edhy melakukan perjalanan dinas ke beberapa wilayah baik di dalam maupun luar negeri.
Baca Juga: Geledah Kantor Menteri KKP Edhy Prabowo, Penyidik KPK Tenteng Bukti Segel
Di berbagai kesempatan, ibu tiga anak ini mengunggah potret dirinya yang mengenakan sejumlah barang-barang mewah ternama.
Saat bekerja, Iis biasa tampil dalam balutan hijab dan busana formal yang anggun.
Di luar urusan pekerjaan, Iis tampil lebih kasual dengan gaya hijab model turban.
Scarf yang dipakai oleh anggota DPR RI ini juga bukan scarf biasa. Ia menggunakan scarf dari brand ternama dunia seperti Gucci dan Louis Vuitton.
Sedikit gambaran, scarf dari brand ternama dunia itu rata-rata dibanderol dengan harga di atas Rp 5 juta.
Baca Juga: Pengamat Sebut Ada Aroma Politis di Balik Penangkapan Edhy Prabowo
Salah satunya saat ia mendampingi Edhy melakukan kunjungan ke Australia. Iis mengunggah beberapa foto dirinya dalam beberapa balutan outfit dengan menggunakan brand ternama.
Berita Terkait
-
Bentley dan Alphard di Garasi Sang Pengacara, Kenangan Terakhir Hotma Sitompul
-
Strategi Unik Balas Tarif Trump, Gucci dan Prada Made in 'China'
-
Imbas Perang Dagang, China Beberkan Harga Produksi Barang Mewah: Tas Hermes Harganya Cuma Segini
-
Gucci dan Prada 'Ketahuan' Made in China, Strategi Unik Balas Tarif Trump Lewat TikTok?
-
Keunggulan Motor Royal Enfield Milik Ridwan Kamil Yang Disita KPK
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Ratu Zakiyah-Najib Unggul Quick Count, Direktur Tim Pemenangan: Masyarakat Ingin Perubahan
-
PSU Kabupaten Serang: Andika-Nanang Kalah Telak di Kandang Ratu Zakiyah
-
Ratu Zakiyah-Najib Menang 76 Persen Hasil Real Count Tim Pemenangan
-
Bawaslu RI Dalami Keterkaitan 12 Orang Pelaku Politik Uang dengan Tim Kampanye di Serang
-
BRImo Tambahkan Fitur Dua Bahasa, Makin Mudah Digunakan